SuaraSumsel.id - Sebuah video tengah viral memperlihatkan seorang istri yang melabrak suaminya sedang bersama seorang wanita di sebuah kamar.
Diduga kuat wanita yang berada di kamar itu, ialah selingkuhan sang laki-laki. Video yang diunggah pertama kali oleh Instagram Palembang.terciduk ini mendapatkan banyak komentar dari warganet.
Awalnya, video ini memperlihatkan istri yang memasuki sebuah kamar.
Dengan terkejutnya kemudian suami langsung berdiri dan menahan sang istri yang sudah emosi sembari berteriak.
Baca Juga: Isu Kudeta AHY, DPD Partai Demokrat Sumsel: Baru Tahu Ada Kader Ikut
Si istri mengatakan jika ia sudah menunggu lama sang suami. "Aku sudah dari jam satu di sini," teriak perempuan.
Lalu dengan gelapan sang suami menjawab pertanyaan tersebut.
Istri yang terlihat emosi, berusaha emosi dan mendekati sang perempuan yang terlihat terduduk di tempat tidur. Laki-laki itu berusaha menghalangi sang istri mendekati perempuan selingkuhannya.
Dengan lebih emosi, perempuan itu pun memukul dan menampar sang suami.
Sang laki-laki berusaha menahan, meski pukulannya mengenai tubuhnya yang tengah bertelanjang dada dan bercelana pendek.
Baca Juga: Apa Motif Pria Sumsel Coba Bunuh Diri di Subak Aseman? Ini Kata Polisi
Unggahan ini dijelasnya pemilik akun berasal dari sang istri yang sengaja ingin menyebarkan video itu agar perempuan selingkuhan suaminya malu. Namun yang memberikan video itu bukan istrinya langsung melainkan kakaknya.
Berita Terkait
-
Ngaku Titisan Eyang Putri, Dukun Setubuhi Mahasiswi 7 Bulan Hingga Hamil
-
Mitra Makan Bergizi Gratis di Palembang Ungkap Fakta Berbeda Soal Pembayaran
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Revelino Tuwasey Mengaku Ketemu Lisa Mariana Lalu Mabuk Dan Menginap Bersama di Hotel
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat