SuaraSumsel.id - Aksi yang dilakukan oleh seorang sopir truk ini sungguh membuat siapa saja akan menggelengkan kepala. Di tengah banjir yang menggenangi jalan dan truknya, ia justru sibuk melakukan hal yang sebenarnya mustahil pula dilakukaan saat situasi sedang normal.
Ketika banjir yang cukup parah, rata-rata orang bakal panik dan menyelamatkan diri. Namun ternyata tidak berlaku untuk pria yang satu ini.
Sopir tersebut justru menyulap kabin truknya jadi sebuah dapur mini.
Dilansir dari World of Buzz, terlihat seorang pria tengah terjebak banjir di dalam truk. Banjir tersebut dinilai cukup parah karena ketinggian sudah mencapai dada manusia.
Baca Juga: Viral Video Rekaman Kecelakaan Chacha Sherly dari Dashcam
Air banjir tersebut juga sudah masuk ke dalam kabin truk. Namun, pria ini justru dengan santainya selonjoran di jok truk.
Sembari selonjoran, pria ini terlihat sedang memasak air dalam panci. Tampak dari kompor dan panci berisi air.
Di sekelilingnya pun terdapat beberapa bahan makanan yang diduga mie instant. Pria tersebut lalu didatangi petugas pemadam kebakaran yang mengenakan pelampung.
Petugas pemadam kebakaran tersebut justru diajak makan oleh pria yang terjebak banjir dalam truk.
"Cakkk! Abang bomba. Majulah! Makan Maggi dulu. Lapar atau tidak?" begitu terdengar dia memanggil orang lain.
Baca Juga: Hindari Motor yang Jatuh Akibat Lubang di Jalan, Truk Ini Tabrak Bangunan
Dia sempat ditanya oleh petugas pemadam kebakaran atau disebut abang bomba, apakah ingin pindah ke tempat yang lebih nyaman. Tapi rupanya dia tampak sangat nyaman berada di dalam truknya.
Berita Terkait
-
Sistem Logistik Bermasalah Disebut jadi Biang Kerok Macet 'Horor' Ribuan Truk di Tanjung Priok
-
Oli Mesin Tercampur Air, Musuh Tersembunyi di Balik Banjir
-
Mobil Terendam Banjir? Jangan Langsung Nyalakan Mesin
-
DKI Jakarta Operasikan Truk Listrik MAB untuk Angkut Sampah
-
Fenomena Super New Moon, 11 Kelurahan di Jakut dan Kepulauan Seribu Berpotensi Terendam Banjir Rob
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat