SuaraSumsel.id - Pengalaman pahit soal pengorbanan cinta dialami oleh seorang lelaki gondrong yang rela memotong rambutnya demi gebetan.
Rambut panjang yang sudah ia rawat selama 3 tahun ia relakan dipangkas demi menuruti keinginan sang pujaan hati. Tapi begitu keinginan tersebut terpenuhi, kisah cintanya justru berakhir pedih.
Pengorbanan yang kita lakukan, terkadang memang tak selalu dilihat dan disambut positif oleh seseorang yang kita cintai.
Hal ini dialami oleh seorang lelaki yang menceritakan kisah pilunya lewat sebuah video viral di TikTok.
Baca Juga: Viral Video Cewek Nyasar Masuk Toilet Pria, Auto Bikin Syok
Dalam video tersebut, lelaki yang diketahui bernama Yusril Ihya ini mengatakan bahwa tadinya ia memiliki rambut gondrong yang sudah dipelihara selama 3 tahun belakangan.
Sayangnya, saat ia dekat dengan seorang perempuan, akun bernama @ucilllx tersebut diminta untik memotong pendek rambutnya yang saat itu sudah sepanjang bahu.
"Jadi aku udah 3 tahun gondrong. Lalu kenal cewek, dia pengen aku potong rambut. Karena udah sama-sama ngerasa sayang dan berjalan baik, aku turutin," tulisnya dalam video.
Akhirnya, ia pun menuruti permintaan tersebut. Tapi tak disangka, memotong habis rambutnya, perempuan yang sedang dekat dengannya malah menyampaikan hal yang cukup menyakitkan.
Menurutnya, hubungannya saat itu tak disertui oleh keluarga si perempuan. Bahkan untuk mengakhiri hubungan, perempuan tersebut mengatakan jika perasaanya kini sudah berubah dengan cepat.
Baca Juga: Saipul Jamil Ajukan Bebas Bersyarat, Roy Marten Bicara Kasus Gisel
"Jangan berekspektasi terlalu tinggi mas, gini kan jadinya. Maaf mas, tapi hubungan ini emang ada yang gak suka dan aku gak bisa terusin," tulis si perempuan dalam percakapan mereka.
Berita Terkait
-
Marak Kasus Pelecehan, Cinta Laura Ungkap Kesedihan: Hati Aku Hancur
-
Lama Pisah Baru Gugat Cerai, Simak Lagi Perjalanan Cinta Putri Anne dan Arya Saloka
-
5 Sekuel Film Indonesia Lebih Laris dari Film Pertama, Ada Qodrat 2!
-
5 Film Indonesia Adaptasi Lagu, Komang Jadi yang Terlaris
-
Menyoal Cinta Sepihak dalam Intoxicating Love: Romantis atau Problematis?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat