SuaraSumsel.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan berencana mengoperasionalkan jembatan Musi VI pada 30 Desember mendatang.
Keputusan ini diambil setelah jembatan Musi VI yang dibangun sejak tahun 2015 itu menjalani uji beban jembatan selama dua pekan ini.
Pelaksanaan uji beban jembatan dilakukan dengan menempatkan sebanyak 20 truk dengan beban mencapai 40 ton per truk.
Dikatakan Plt Kadis Pekerjaan Umum Bina Marga dan Tata Ruang (PUBM-TR) Sumsel Darma Budhy mengatakan pelaksanaan uji beban dilakukan agar jembatan memperoleh sertifikat laik fungsi.
"Insya Allah, tanggal 30 nanti," ujar Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Pemprov Sumsel, Darma Budhy, Sabtu (19/12/2020).
Jembatan yang sudah direncanakan sejak tahun 2015 itu diperuntukkan guna memecah kemacetan mobilitas masyarakat dari seberang hulu ke seberang hilir.
Kekinian Palembang sudah memiliki empat jembatan yang dipergunakan bagi mobilitas masyarakat di sebrang hulu dan hilir, yakni jembatan Musi II, Musi IV, dan Ampera serta akan bertambah jembatan Musi VI.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
7 Cara Mengatasi Cushion Belang agar Makeup Terlihat Rata dan Natural
-
Jejak Dakwah Kiai Marogan Dihidupkan Kembali Lewat Napak Tilas Sungai Musi
-
10 HP Harga Terjangkau untuk Update Android Jangka Panjang, Ideal bagi Pelajar & Karyawan
-
5 Cushion Matte untuk Tampilan Wajah Rapi Tanpa Kesan Dempul
-
Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna