SuaraSumsel.id - Polisi berhasil mengamankan sembilan kendaraan roda dua dari operasi Operasi Sikat Musi 2020, dalam 23 hari terakhir.
Dari jumlah kendaraan itu, polisi sedang mencari siapa pemilik kendaraan yang menjadi korban dari aksi 3C, yakni curat, curas, dan curanmor.
Oleh sebab itulah, Polres Mura mengimbau kepada warga yang menjadi korban agar datang dan memeriksa kendaraan yang sekarang berada di Halaman Mapolres Mura.
“Saya himbau kepada warga yang menjadi korban aksi 3C, silahkan untuk mengecek kendaraan di Polres," ujar Kapolres Musi Rawas (Mura), AKBP Efrannedy, didampingi Kasat Reskrime, AKP Alek Andrian, Selasa (1/12/2020) seperti dilansir dari Sumselupdate.
Baca Juga: Kerap Alami Karhutla, Sumsel Jadikan Karhutla Kurikulum di Sekolah
Warga yang ingin mengecek kendaraannya harus membawa surat menyurat kendaraan yang lengkap, seperti bukti kepemilikan kendaraan.
"Nantinya apabila cocok silakan diambil tanpa dipungut biaya (gratis-red),” ucapnya.
Hal ini dilakukan sebagai bentuk upaya Polres Mura, dalam menjadi pengayom, pelindung dan selalu ada di tengah masyarakat.
Kapolres Mura juga memberikan peringatan tegas kepada pelaku kejahatan, yang masih melakukan aksi dan berkeliaran, agar berhenti.
Polisi tidak segan-segan melakukan tindakan tegas.
Baca Juga: Tangkap 52 Pelaku Narkoba, Polda Sumsel: 12.178 Generasi Muda Terselamatkan
“Kepada warga, jangan takut terhadap pelaku kejahatan, dan silakan laporkan,” pintanya.
Berita Terkait
-
Seorang Polisi Jadi Korban Begal di Cikarang, Honda Scoopy Miliknya Dibawa Kabur
-
KPK Sikat Anggota DPRD OKU: Jatah Proyek PUPR Jadi Bancakan?
-
Skandal Suap di OKU Terbongkar: KPK Tetapkan 6 Tersangka Proyek Dinas PUPR!
-
Mentan Amran Bidik Sumsel Jadi Tiga Besar Produsen Beras Nasional, Percepat Swasembada Pangan
-
Mudik Gratis Sumsel 2025 Naik Kereta Api Sekeluarga, Cek Link Pendaftaran!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel