SuaraSumsel.id - Peristiwa berdarah akibat disulut api cemburu di Prabumulih Sumatera Selatan terus menjadi perbincangan masyarakat.
Seorang pria muda yang menjadi selingkuhan istri, AF (34), tewas di tempat karaoke setelah kepergok sedang bermesraan dengan istri REP, (43).
Sang istri, Yebi Abmi Efimi (37) yang menyaksikan sendiri, pria idamannya meregang nyawa setelah ditusuk enam kali di bagian perut dan lengan hingga saat tidak berdaya malah digorok di bagian leher oleh suaminya.
Diakui pelaku REP (43), jika perselingkuhan yang dilakukan sang istri dan AF (34) sudah diketahuinya sejak lama. Saat itu, ia pun sudah mengingatkan keduannya agar tidak melanjutkan hubungan terlarang tersebut.
Baca Juga: Jengkel Sering Dituduh Maling, Pemuda Hajar Istri Tetangga sampai Tewas
Karena menurut REP, perselingkuhan yang dilakukan bersama istri orang ialah penghormatan yang hina bagi seorang suami.
“Saya sudah tahu lama, karena itu saya tunggu moment memergokinya,” ujarnya saat diperiksa penyidik Polres Prabumulih, Kamis (27/11/2020).
Karena itu, kata REP, ia lebih baik memilih menghabisi nyawa AF yang dinilai sudah tidak menghormati hubungan pernikahan yang sah.
“Yang diajak itu “kan istri orang,” ucapnya.
Sehingga setelah kejadian berdarah tersebut, REP mengaku akan mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Baca Juga: Dibunuh Pakai Bor, Budi Diduga Niat Perkosa Rohmah saat Suami Pergi Yasinan
Sang istripun membesuk suaminya yang telah ditahan di Polres Prabumulih. Terdapat moment mengharukan dimana sang istri meminta maaf kepada suaminya hingga mencium kaki sang suami.
Berita Terkait
-
Kronologi Akun Instagram Ridwan Kamil Diretas sampai Beri Klarifikasi
-
Ngaku Akun Instagram Diretas, Ridwan Kamil: Saya Tidak Bertanggung Jawab...
-
Berapa Gaji Ridwan Kamil Jadi Gubernur? Disebut Kasih Lisa Mariana Rp20 Juta per Bulan
-
Kondisi Atalia Praratya di Tengah Isu Perselingkuhan Suami Diungkap Sahabat: Beliau Itu Pemaaf
-
Tim Hukum Ridwan Kamil Layangkan Tantangan Terbuka ke Lisa Mariana Soal Pembuktian
Terpopuler
- Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
- Sudah Dihubungi PSSI, Harga Pasar Pemain Keturunan Ini Lebih Mahal dari Joey Pelupessy
- Segera Ambil Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Cairkan Rezeki Siang Hari Bernilai Rp 300 Ribu
- 6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
- Perbandingan Nilai Pasar Laurin Ulrich dan Finn Dicke, 2 Gelandang yang Dilobi PSSI
Pilihan
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
-
Puji Kinerja Nova Arianto, Kiper Timnas Indonesia: Semoga Konsisten
-
Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
Terkini
-
Debat PSU Empat Lawang Dibatasi, Tonton Live Streamingnya di Sini!
-
Bersatu untuk Maju! 27 Kreator Sumsel Bentuk AKKSI, Helmi Yahya Bakal Hadir
-
Sumsel Pekan Ini: Sidang Kabut Asap, Tanggung Jawab HAM Jadi Sorotan Saksi Ahli
-
Duka di Sungai Musi: 2 ABK Tugboat Tewas dalam Kecelakaan Kerja Tragis
-
Tertipu Jasa Tukar Uang Bodong, IRT Palembang Kehilangan Rp 21,6 Juta untuk THR