SuaraSumsel.id - Peristiwa pembacokkan dialami Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Kabupaten OKU Selatan, Ahmad.
Ia dibacok oleh pelaku yang dikenal usai menghadiri pesta pernikahan, Minggu (8/11/2020).
Kadispora Ahmad datang ke pesta pernikahan di Kampung Tanding Kelurahan Pasar, Ogan Komering Ulu (OKU) Selatan.
Saat menuju mobil yang dikendarainya, ia tiba-tiba didatangi pelaku.
Baca Juga: Pengusaha di Sumsel Sambut Baik Joe Biden-Kamala Pimpin AS
Diketahui pelaku berinisial NJ, 50 tahun. Pelaku dikenali korban, karena sebelum kejadian nampak korban menyambut kehadiran pelaku.
Namun pelaku NJ langsung memukul bagian kepala Ahmad.
Mendapatkan serangan mendadak, Ahmad berusaha menghindar sekaligus melakukan perlawanan.
Pelaku bercampur emosi itu langsung mengeluarkan senjata tajam jenis pisau panjang yang diselipkan di pinggangnya. Ahmad sempat berusaha melawan meski tangan kosong. Akibatnya korban Ahmad mengalami dua luka rusukan.
Kapolres OKU Selatan AKBP Zulkarnain Harahap SIK melalui Kasatreskrim AKP Apromico membenarkan peristiwa tersebut.
Baca Juga: Mengenang AK Gani Lewat Museumnya, Akhir Bulan Ini Bakal Diresmikan
Korban dibacok oleh warga saat pulang dari menghadiri pernikahan.
Berita Terkait
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Drama di Hari Bahagia: Bus Pengantin Terperosok, Mempelai Wanita Histeris di Jalan
-
Turis Rusia Nekat! Aksi Gila Naik Kereta Batu Bara Babaranjang Viral!
-
Kasus Bikin Konten Rendang Hilang, Polisi Periksa Pelapor Willie Salim
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim