SuaraSumsel.id - Seorang santri dari Pensantren di Kabupaten Ogan Ilir Sumatera Selatan, Ahmad Zaki Zikri bin Ridwan sejak Jumat (30/10/2020) hanyut terbawa arus di Sungai Ogan.
Ia tidak terselamatkan setelah dua santri lainnya berhasil diselamatkan warga saat arus sungai deras terjadi pada Jumat pagi tersebut.
Informasi yang dihimpun, saat itu kelompok santri yang berjumlah hingga 21 orang mandi di Sungai Ogan.
Pada hari itu ialah hari pertama dimulainya kegiatan khataman Alquran di Pesantren yang berada di Ogan Ilir guna mengisi waktu selama libur panjang.
Baca Juga: Curah Hujan Meningkat, 122 Kecamatan di Sumsel Rawan Longsor
Pagi harinya, puluhan santri memilih mandi di Sungai saat kondisi air tengah deras dan pasang. Meski tidak berbarengan namun mereka mandi secara berkelompok.
“Informasinya sudah sempat diperingati warga agar jangan ke sungai karena air sedang besar,” ujar Kapolsek Muara Kuang, Ipda Hendri saat dihubungi Suarasumsel.id, Senin (2/10/2020).
Sampai dengan Senin siang ini, pihak kepolisian, BPBD, dan Basarnas kota Palembang masih melakukan keberadaan santri yang hanyut tersebut.
Besar kemungkinan, santri tersebut terbawa arus air yang deras menuju muara sungai.
“Sampai Senin ini, masih di sini. Tim masih menyusuri sungai dibantu warga dan pihak pondok,” terang ia.
Baca Juga: Bosan di Rumah Saat Long Week End? Ini Pilihan Tongkrongan di Palembang
Dikatakan Kapolsek, saat kejadian tersebut sebenarnya ada tiga santri yang hanyut terbawa air sungai yang deras. Kedua santri yang selamat itu Rian Mizar dan Ilham.
Berita Terkait
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Drama di Hari Bahagia: Bus Pengantin Terperosok, Mempelai Wanita Histeris di Jalan
-
Turis Rusia Nekat! Aksi Gila Naik Kereta Batu Bara Babaranjang Viral!
-
Kasus Bikin Konten Rendang Hilang, Polisi Periksa Pelapor Willie Salim
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan