SuaraSumsel.id - Taufik, pria berusia 43 tahun diamankan Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Surabaya karena menjual istrinya sendiri sebagai pemuas nafsu seks orang lain.
Pria asal Pamekasan, Jawa Timur tersebut ditangkap di kamar hotel. Saat polisi menggerebek, istri Taufik sedang berhubungan intim dengan pelanggannya.
Kanit PPA Satreskrim Polrestabes Surabaya Iptu Fauzi Pratama mengungkapkan kasus perdagangan orang tersebut terbongkar saat ada operasi siber di media sosial. Tersangka diketahui menjual istrinya sendiri melalui akun Twitter.
Untuk menarik pelanggan, ia mengunggah foto-foto sang istri saat telanjang, bahkan juga ketika berhubungan intim.
Baca Juga: 4 Fakta Kasus Suami Jual Istri untuk Layani Threesome di Surabaya
"Kami mengamankan tersangka di hotel. Saat itu, istri tersangka dan tamu sedang berhubungan badan," kata Fauzi seperti dilansir Suarajatim.id pada Selasa (27/10/2020).
Polisi melakukan penggerebekan terhadap dirinya di kamar hotel Jalan Jemursari pada Rabu (21/10/2020) malam. Kala itu, Taufik dan sang istri sedang melayani tamu di kamar.
Kepada polisi, tersangka mengakui menjajakan istrinya melalui akun Twitter.
Melalui akun itu, tersangka membuat pengumuman dirinya dan sang istri menerima lelaki lain untuk berhubungan intim bertiga alias threesome.
Alasan tersangka melakukan hal tersebut berdalih karena libido istri terlampau tinggi sehingga sulit dipuaskan saat di atas ranjang.
Baca Juga: Suami Jual Istri untuk Threesome, Polisi: Buat Fantasi Seks Mereka
Alasan itu diungkapkan selain alasan ekonomi yang menghimpit rumah tangga ini.
Berita Terkait
-
Apa Pekerjaan Nico Surya? Diduga Terseret Kasus Perselingkuhan Paula Verhoeven-Baim Wong
-
Apa Itu Nafkah Iddah Mut'ah Madhiyah? Paula Verhoeven Gagal Dapat Rp3,4 M Usai Terbukti Selingkuh
-
Lisa Mariana Ngaku Selalu Dituntut Ridwan Kamil Agar Langsing: Buncit Dikit Aja Dia Gak Mau
-
Nathalie Holscher Kerja Apa sebelum Dinikahi Sule? Kini Jadi DJ, Sekali Manggung Disawer Rp150 Juta
-
Istri Sah Ngamuk Bergelantungan di Mobil Pajero Sport Gara-gara Suami Ketahuan Selingkuh
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim