SuaraSumsel.id - Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) IV Jaya Wikrama R.M.Fauwaz Diradja,S.H.M.Kn melayangkan surat kepada Menteri Pertahanan (Menhan) Republik Indonesia (RI) Prabowo Subianto. Surat yang mengajukan agar Benteng Kuto Besak (BKB) dapat direvitalisasi Kemenhan RI.
“Saya menyurati agar BKB bisa direvitalisasi. BKB ialah aset bersejarah yang berada di bawah kemenhan sehingga perlu dijadikan defese heritage seperti di negara-negara Eropa,” ujar dalam keterangan persnya, Rabu (30/9/2020).
Pihaknya berkeinginan agar Kemenhan RI tetap mengelola dan menjadikan kawasan BKB menjadi defese heritage.
“Kami mohon Kementrian Pertahanan, bersama-sama membuat tim kecil merevitalisasi BKB dengan melibatkan steakholder lainnya,” katanya.
Selain mengirimkan surat kepada Menhan RI, Sultan juga mengirimkan surat kepada Menteri Politik Hukum dan HAM RI, Menteri Dalam Negeri, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan dan Menteri Koordinator Staf Kepresidenan.
“Berharap Benteng Kuto Besak dapat dijadikan defense heritage guna menghargai dan menjunjung tinggi warisan perjuangan demi kemerdekaan Republik Indonesia, “katanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Cek Fakta: Benarkah BNPB Buka Lowongan 2026? Waspada Link Penipuan
-
7 Fakta Mengejutkan Kepala Cabang Koperasi di Sumsel Diduga Gelapkan Rp 1,3 Miliar
-
Waspada! Era Sidak Digital Dimulai, Pegawai 107 Kelurahan Palembang Dipantau CCTV
-
7 Cara Kombinasikan Cushion dan Bedak agar Makeup Lebih Rapi Seharian
-
Pertamina Adera Field Temukan Sumur Minyak Baru, Peran Sumsel Kembali Jadi Sorotan