SuaraSumsel.id - Sebanyak 500 personel Polda Sumatera Selatan disuntik vaksin influenza guna meningkatkan imunitas tubuh anggota guna menghadapi tugas pengamanan tahapan pilkada, 9 Desember 2020.
Kegiatan tersebut diawali dengan penyuntikan vaksin influenza kepada Kapolda Sumsel, Irjen Pol Eko Indra Heri S di Lapangan Tembak 'Shooting Range' Jakabaring Palembang, Rab (30/9/2020) seperti yang dilansir Antara
Menurut kapolda, menghadapi musim hujan, personel yang mulai melakukan kegiatan pengamanan beberapa tahapan pilkada di tujuh kabupaten dari 17 kabupaten/kota Sumsel perlu mendapatkan perlindungan kesehatan dengan memberikan vaksin influenza.
Kegiatan penyuntikan vaksin influenza sekarang ini merupakan tahap pertama, kegiatan ini akan dilanjutkan hingga seluruh personel yang terlibat dalam operasi pengamanan pilkada mendapatkan vaksin tersebut.
Baca Juga: Update Covid 19, Sumsel Bertambah 110 Pasien Hari Ini
"Personel perlu diberikan vaksin influenza agar imunitas tubuhnya meningkat sehingga tidak mudah terserang penyakit influenza," ujarnya.
Vaksin influenza guna kekebalan tubuh, karena dari influenza juga dapat menyebabkan penyakit lainnya.
"Kami berharap agar semua personel polda dan jajaran terutama di daerah yang melaksanakan pilkada serentak dalam kondisi sehat karena masih banyak agenda kerja yang memerlukan kesiapan anggota," ujar kapolda.
Pilkada serentak pada 9 Desember 2020 berlangsung di tujuh kabupaten yakni Kabupaten Ogan Ilir, Ogan Komering Ulu (OKU), OKU Timur, OKU Selatan, Pali, Musirawas, dan Kabupaten Musirawas Utara
Kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat di tujuh kabupaten yang akan melaksanakan pilkada tersebut secara umum dalam kondisi kondusif.
Baca Juga: Polda: Tak Ada Nobar Film G30S/PKI di Sumsel
"Diupayakan hingga terpilihnya bupati dan wakil bupati sesuai dengan harapan masyarakat, kata kapolda.
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Trump Tunjuk Aktivis Anti-Vaksin Robert F. Kennedy Jr. Jadi Menteri Kesehatan!
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
-
Dharma Pongrekun Sebut Penyebab Tanah Abang Sepi Akibat Pandemi Covid-19
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?