Melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com, dari situ mulai ada kecurigaan, kenapa Andodi Malian belum pulang, padahal jam kantor sudah selesai.
“Hari ini bersama staf Humas dan pegawai RSUD Sekayu mendatangi Mapolres untuk memberikan laporan kehilangan,” ujarnya lagi.