Untuk urusan pengganti Wawako Fitrianti sebagai Bendahara DPC PDIP Kota Palembang akan menjadi urusan elit partai. "Tapi pasti ada penggantinya, kita belum tau kapan. Itu jadi urusan para petinggi partai," pungkasnya.
Kontributor: Melati Putri Arsika.