Scroll untuk membaca artikel
Tasmalinda
Sabtu, 26 April 2025 | 18:03 WIB
Peluang emas investasi di Sumatera Selatan
daerah-daerah di Sumatera Selatan

2. Kabupaten Musi Banyuasin (Muba): Energi Baru dan Terbarukan

Musi Banyuasin tidak hanya kuat di sektor minyak dan gas, tetapi juga menjadi pelopor pengembangan biodiesel berbasis kelapa sawit.

Pemerintah daerah mendorong investasi di bidang energi terbarukan, perkebunan, dan pengolahan hasil bumi. Komitmen terhadap ekonomi hijau membuat Muba semakin dilirik investor nasional dan internasional.

3. Kota Palembang: Kota Metropolitan dengan Diversifikasi Ekonomi

Baca Juga: Kejuaraan Tenis Meja IPL Youth Zona 1 Sumatera 2025: Bangkitkan Semangat Muda

Palembang tetap menjadi pusat gravitasi investasi di Sumatera Selatan.

Dengan infrastruktur modern seperti LRT, flyover, dan pelabuhan laut dalam, Palembang menawarkan potensi besar di sektor properti, perdagangan, pariwisata, dan pendidikan. Perkembangan kawasan baru seperti Jakabaring dan Talang Kelapa membuka peluang investasi properti yang menjanjikan.

4. Kabupaten Muara Enim: Tambang dan Energi Masa Depan

Muara Enim, sebagai daerah pertambangan batubara terbesar di Sumsel, menawarkan peluang investasi di sektor energi, termasuk energi baru dan terbarukan (EBT) seperti PLTU dan PLTS.

Infrastruktur jalan tol dan kereta api batubara mendukung konektivitas untuk bisnis berskala besar.

Baca Juga: Gencar Salurkan Kredit, Bank Sumsel Babel Muaradua Pacu Ekonomi OKU Selatan

5. Kabupaten Ogan Ilir (OI): Lumbung Pertanian dan Kawasan Penyangga

Load More