SuaraSumsel.id - Wyndham Opi Hotel Palembang akan menggelar acara Lighting Ceremony dengan tema “Season of Gift & Feast” yang menghadirkan orkestra dan pohon Natal raksasa. Acara akan diadakan pada Sabtu, 30 November 2024 pukul 18.30 WIB.
Hotel Manager Wyndham Opi Hotel Palembang Jumin Hidayat mengatakan acara terbuka kepada seluruh tamu hotel menyaksikan pertunjukan talenta profesional dari Sekolah Musik Swara Indah yang akan mempertunjukan alunan musik Semi-Orchestra.
Acara ini juga akan menampilkan grup vokal dan koreografi menarik dari karyawan Wyndham Opi Hotel Palembang untuk memeriahkan suasana. Selain itu, para tamu dapat melihat pohon Natal penuh lampu berbentuk piramida dengan tinggi 5 meter yang disiapkan khusus untuk momentum ini.
"Acara ini merupakan ciri khas Wyndham Opi Hotel Palembang untuk mempersembahkan pertunjukan menarik di menjelang penghujung tahun serta menampilkan dekorasi indah dengan ornamen khas Natal yang penuh warna,” ujarnya.
“Dengan paket kamar spesial Lighting Ceremony yang kami tawarkan. Kami berharap hal ini dapat memberikan pengalaman yang unik kepada para pengunjung untuk menyambut musim liburan, apalagi tersedia buffet Chill & Grill di Lotus Lounge yang dapat dinikmati pada malam tersebut” ucap Jumin menambahkan
Wyndham Opi Hotel Palembang juga menawarkan berbagai promo paket menginap selama periode Natal dan tahun baru yang mengusung tema “Cleoparty” yang sudah tersedia pada bulan ini. Untuk informasi lebih lanjut, silakan kunjungi Instagram @wyndhamopi atau website wyndhamopipalembang.com.
Berita Terkait
-
Shocktober Seru! Dapatkan Hadiah Misterius di Wyndham Opi Palembang
-
Mengenal Lebih Dekat Ciatok: Tradisi Pernikahan Unik dengan Hidangan Istimewa
-
Wyndham Opi Hotel Merayakan Hari Kemerdekaan dengan Permainan Tradisional
-
Wyndham Opi Hadirkan Paket Merdeka Istimewa, Nikmati Deluxe Room dan Kuliner Khas
-
Rayakan 6 Tahun Wyndham Opi: Lari Sehat, Staycation Hemat, Jersey Keren Gratis
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
Terkini
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian
-
Minat Investasi Melonjak 66,8%, Tabungan Emas Holding UMi BRI Melejit hingga 13,7 Ton