SuaraSumsel.id - Di tengah kesibukan sehari-hari, sering kali kamu menghadapi masalah yang sepele namun bisa bikin pusing. Salah satu contohnya adalah saat tengah malam tiba-tiba token listrik habis. Bayangkan, kamu sudah nyenyak tidur atau lagi asyik-asyiknya nonton film, eh, listrik tiba-tiba mati karena lupa isi ulang. Rasanya pasti nyesek, kan? Yup, di zaman baheula, jika token listrik menipis, kamu wajib keluar rumah untuk membelinya di minimarket atau agen penjualan.
Namun, kini hal itu bukan perkara yang menyusahkan lagi. Pasalnya, token listrik bisa dibeli di mana saja dan kapan saja menggunakan aplikasi mobile banking BRImo. FYI, BRImo merupakan aplikasi mobile banking dari BRI yang menawarkan berbagai fitur untuk memudahkan segala kebutuhan transaksi finansialmu, salah satunya adalah fitur beli token listrik. Dengan mobile banking BRImo, kamu bisa membeli token listrik PLN dengan mudah dan cepat.
Nggak cuma itu, kamu juga bisa membayar tagihan listrik pascabayar dengan mudah melalui mobile banking BRImo. Selain itu, ada pula tagihan listrik PLN lainnya yang merupakan non-tagihan seperti pasang baru dan penambahan daya.
Pokoknya, apa pun jenis tagihannya, semua bisa dibayar dengan mudah dan praktis menggunakan mobile banking BRimo.
Cara Beli Token Listrik di BRImo
Mau tahu bagaimana cara membeli token listrik PLN yang bisa dilakukan dengan mudah dan cepat melalui mobile banking BRImo? Ikuti langkah sederhana di bawah ini, ya!
Berita Terkait
-
BRI Komitmen Dukung UMKM Go Global, Boyong Lima UMKM dalam Pameran di Jeddah
-
BRImo Makin Canggih, Kirim Barang via Pos Indonesia Cukup Buka Aplikasi
-
Ayo Menangkan Berbagai Hadiah Menarik dalam BRImo FSTVL 2024!
-
Generasi Muda Diundang Seru-seruan di BRImo FSTVL 2024
-
Banyak Fiturnya, Debit BRI Contactless Bisa Diandalkan Pebisnis dan Traveler
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
7 Foundation Matte untuk Hasil Natural yang Gak Bikin Wajah Terlihat Flat
-
7 Bedak Tabur dengan Kandungan Skincare untuk Kulit Tetap Lembap dan Bebas Kusam
-
9 Bedak Tabur Murah di Indomaret untuk Kulit Berminyak, Dipakai MUA Profesional
-
10 Game Balap Mobil Terbaik 2026 untuk HP Spek Rendah, Grafis Halus Tanpa Lag
-
Kondisi Terkini Banjir OKU Timur: Warga Terima Sembako dan Janji Benih Padi