SuaraSumsel.id - Jalan layang Sekip Ujung Palembang difungsionalkan pada 7 Juni 2024. Hal ini disampaikan Penjabat Gubernur Sumatera Selatan Agus Fatoni.
"Kami meninjau flyover Sekip Ujung memastikan kondisi jalan yang ada disini, pembangunannya dilakukan selama dua tahun tepatnya April 2022 dan rampung pada April 2024 tahun ini. Agar ini bisa dilalui oleh masyarakat maka besok 7 Juni 2024 flyover ini dibuka dan bisa digunakan,” kata Fatoni usai meninjau kesiapan operasional Jalan Layang Sekip Ujung Palembang, Kamis.
Meski ada keterlambatan dari rencana target awal pada Februari 2024, namun baru dapat diselesaikan 29 April 2024.
Untuk pembiayaan pembangunan itu bersumber dari APBN, APBD Provinsi Sumsel dan Kota Palembang dengan total nilai Rp169 miliar.
“Jalan layang ini diharapkan dapat mengurangi kemacetan dan memperlancar lalu lintas serta bisa meminimalisir terjadinya kecelakaan. Untuk peresmiannya menunggu jadwal Presiden Joko Widodo,” katanya.
Terkait dengan pembebasan lahan di sekitar area jalan tersebut, Fatoni mengatakan hal itu sudah dicarikan solusinya dan akan teratasi.
"Alhamdulillah pembebasan lahan secara prinsip tidak ada yang serius, berbagai persoalan sudah dicarikan solusinya mudah-mudahan bisa berjalan lancar," katanya. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Update Blackout Sumbagsel: PLN WS2JB Lakukan Pemadaman Bergilir di Daerah Ini
-
Kondisi Terkini Setelah Sumbagsel Blackout
-
Kasus Sun Life Insurance Tolak Klaim Asuransi Istri Nasabah di Palembang
-
Hampir 4,3 Juta Pelanggan Terdampak Pemadaman Listrik Total Sumatera
-
Kompensasi Diskon 10 Persen Akibat Pemadaman Total juga Teruntuk Sumsel?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri
-
5 Rute Touring dari Palembang ke Pagaralam untuk Anak Motor Pecinta Tanjakan
-
Jelang Detik-Detik Tahun Baru, 11 Daerah di Sumsel Berpotensi Hujan Lebat