SuaraSumsel.id - Sosok Syahrial Oesman memang telah dikenal masyarakat Sumatera Selatan (Sumsel). Selain pernah menjadi Gubernur SUmsel, ia pun kerap kembali terjun ke politik setelah terjerat kasus yang membuatnya harus dipenjara selama 4 tahun.
Meski menjalani masa tahanan, perjalanan karir politik Syahrial Oesman tak terhenti. Dia pernah menjadi Ketua DPW Partai NasDem yang kini dijabat oleh Herman Deru. Berikut profil Syahrial Oesman yang kini menjadi bagian dari Partai yang diketuai oleh Prabowo Subianto.
Jejak politik memperlihatkan jika Syahrial Oesman dan Herman Deru memang sempat berteman dekat. Namun kini, Syahrial Oesman telah menentukan langkah politik berbeda.
Dia yang pernah menjabat menjadi ketua DPW NasDem kemudian berlabuh ke Partai Gerindra. Bahkan kekinian ia ditunjuk menjadi panglima perang pemenangan Ketua TKD Prabowo Subianto, Mawardi Yahya.
Baca Juga: Adu Kekayaan Mawardi Yahya dan Harnojoyo yang Sepakat Maju Pilkada Sumsel 2024
Sosok Mawardi yang merupakan mantan wakil gubernur menyatakan diri maju sebagai calon gubernur atau cagub pada Pilkada Sumsel 2024.
Mawardi sendiri pernah berpasangan dengan Herman Deru dan memenangkan Pilkada pada tahun 2018. Meski kemudian setelah satu periode jabatan mereka ternyata sama-sama ingin maju sebagai cagub pada Pilkada Sumsel 2024.
Berikut profil Syahrial Oesman
Pria kelahiran 25 Mei 1955 merupakan lulusan dari Teknik Sipil Universitas Sriwijaya. Sebelum menjabat sebagai gubernur Sumatera Selatan periode 2003-2008, ia pernah juga menjabat sebagai Bupati Ogan Komering Ulu untuk periode 2000-2003.
Syahrial asli kelahiran kota Palembang yang pada masa kepemimpinannya mengenalkan tagline jika Sumsel menjadi lumbung pangan dan energi.
Baca Juga: Sepakat Maju Pilkada Sumsel, Begini Isi Perjanjian Mawardi Yahya Dan Harnojoyo
Namun kemudian ia tersangkut perkara pelabuhan Tanjung Api-api yang masa kepemimpinannya benar-benar nyata digarap.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Jokowi Masih Dianggap 'Bos', Ganjar Komentari Matahari Kembar
-
Rocky Gerung: Kabinet Prabowo 'Dikuasai' Orang Jokowi, Sulit Lakukan Reshuffle
-
Ikut Desak Prabowo Reshuffle Kabinet, Refly Harun Sebut 17 Menteri Pro Jokowi: Jangan Dibiarkan!
-
Pemerintahan Prabowo Subianto Akan Genap 6 Bulan, Rocky Gerung Sarankan Segera Lakukan Reshuffle
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan