SuaraSumsel.id - Klub Sriwijaya FC menutup putaran pertama liga 2 di rumah PSMS Medan dengan hasil yang cukup memuaskan. Setidaknya klub kebanggan wong kito ini selamat dengan menahan imbang meski melakoni laga away di stadion Teladan, Medan.
Mampu menahan imbang setidaknya masih membuat Sriwijaya FC bertengger di tiga besar. Pemain stiker Chencho Gyeltshen menjadi man of the macth.
Pertandingan yang cukup sengit ini, awalnya menempatkan Sriwijaya FC dalam kekalahan karena serangan PSMS Medan. Namun stiker Chencho mampu membaca umpan crossing dari pemain Habibi yang berada tidak jauh darinya di kiri lapangan.
Kemenangan Sriwijaya FC ternyata mendulang dengan kemampuan M Rifki yang mencetak gol di menit ke 51, awal menit di laga kedua.
Meski sudah mengugguli, Sriwijaya FC harus rela dengan gol dari Nico Malau di menit 77 yang menempatkan klub Ayam Kinantan-julukan PSMS Medan, menjadi posisi imbang.
Skor 2-2 tidak berubah hingga pertandingan berakhir. Baik Sriwijaya FC dan PSMS Medan harus rela berbagi 1 poin.
Meski demikian 1 poin bagi Sriiwijaya FC menempatkannya terselematkan dari degradasi dari tiga besar group A, Sumatera. Pemain stiker Chencho Gyeltshen menjadi man of the macth.
Berita Terkait
-
Kado Ulang Tahun Hari Ini, Sriwijaya FC Tahan Imbang PSMS Medan
-
Berulang Tahun Hari Ini, 19 Tahun Perjalanan Sriwijaya FC yang Kini 'Ditinggal' Presidennya
-
Link Live Streaming PSMS Medan Vs Sriwijaya FC di Stadion Teladan Sore Ini: Kito Pacak!
-
Singgung 'Guling-guling' Strategi Ulur Waktu, Coach Yoyo Harap PSMS Medan Main Fair
-
PSMS Medan Sudah Baca Pola Permainan Sriwijaya FC, Coach Yoyo Jawab Begini
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri
-
5 Rute Touring dari Palembang ke Pagaralam untuk Anak Motor Pecinta Tanjakan
-
Jelang Detik-Detik Tahun Baru, 11 Daerah di Sumsel Berpotensi Hujan Lebat