SuaraSumsel.id - Klub Sriwijaya FC mengukit laga menghadapi Sada Sumut di laga perdana group 1 liga 2 musim ini dengan cukup baik. Setidaknya dua gol akhirnya membuat poin penuh bagi klub laskar wong kito ini.
Atas percapaian tersebut, Sriwijaya FC pun terima bonus dari seorang pengusaha asal Sumsel, Abraham Busro. Lalu apakah Sriwijaya FC bakal terima bonus lagi, jika menang malam ini kontra Persiraja Banda Aceh Minggu (17/9/2023) malam ini?
Kepastian bonus saat laga perdana diakui Manajer Sriwijaya FC, Hendriansyah. Dikatakannya apresiasi diberikan pengusaha asal Sumsel namun tinggal di Jakarta.
Pengusaha ini memberikan apresiasi pada Sriwijaya FC berupa bonus karena menilai langkah awal Sriwijaya FC nan bagus menjamu Sada Sumut pekan lalu.
Baca Juga: Pejabat dan Warga Sumsel Sholat Istisqa, Doa Minta Segera Diturunkan Hujan
Adapun bonus diberikan berupa uang tunai yang kemudian akan dipergunakan bagi operasional pemain. Kekinian Sriwijaya FC akan menghadapi Persiraja FC di stadion Harapan Bangsa.
Bertandang ke rumah Persiraja Banda Aceh, diakui pelatih Muhammad Yusuf Prasetyo bukan hal mudah. Mengingat situasi dukungan antara main di kandang atau bertandang memang berbeda.
Meski demikian, Yoyo-panggilan akrab pelatih Yusuf Prasetyo, dalam sebuah laga atau pertandingan, tidak ada tim yang niat ingin kalah.
"Sriwijaya FC berusaha terbaik, mengevaluasi yang telah dilalui di awal, lalu mempelajari strategi lawan," ujarnya dalam konfrensi pers sehari sebelum pertandingan.
Diucapkan Yoyo, pertandingan bertandang ini membawa 18 pemain dengan kekuatan nan penuh. Dua pemain asing juga diboyong ke Banda Aceh.
Baca Juga: Korban Investasi Bodong FEC Akui Ada Pejabat Pemprov Sumsel Jadi Mentor Pangkat Tertinggi
Sriwijaya FC pun memilih datang lebih awal, sebagai persiapan dan proses latihan termasuk istirahaat lebih lama.
Lalu apakah Sriwijaya FC akan menang menghadapi tuan rumah dan kembali menerima bonus dari pihak dan pendukung lainnya?
Berita Terkait
-
Perjalanan Karier Syakir Sulaiman, Eks Timnas yang Diciduk Gegara Narkoba
-
Pernah Mau Dibeli Baim Wong, Begini Nasib Klub Legendaris Sriwijaya FC
-
Profil dan Prestasi Ferry Rotinsulu, Eks Kiper Timnas Indonesia yang Anggap Pemain Naturalisasi Kebanyakan
-
2 Klub Indonesia yang Pernah Bantai Persik Kediri Selain Bhayangkara FC
-
Daftar Tim yang Terdegradasi di Liga 2 2023-2024, Dua Tim Legendaris Selamat
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024