SuaraSumsel.id - Bebarapa hari ini, Warga Desa Arisan Buntal Kecamatan Kayuagung Ogan Komering Ilir (OKI) Sumatera Selatan (Sumsel) dihebohkan dengan penemuan barang antik, di antaranya logam Soekarno di Sungai.
Atas hal ini, Arkeolog Sumsel menyarankan dua hal yang perlu dilakukan oleh para penemunya. Warga kekinian makin berburu sejumlah barang-barang seperti logam batangan, pecahan perhiasan, mahkota dan lainnya.
Diceritakan awalnya warga hanya menemukan semacam pecahan seperti dari mahkota, lalu karena yang ditemukan makin banyak pecahan lainnya.
Warga pun kemudian berbondong-bondong melakukan penyelaman dengan alat yang seadanya. Diceritakan warga, awalnya mereka mengira tumpukan temuan itu, ialah kawat.
Baca Juga: Didukung Golkar Dan PAN, Kader Gerindra Sumsel Terima Seruan Ini Guna Menangkan Prabowo Subianto
Lokasi sungai yang tepat berada di bawah Jembatan Tol desa membuat warga banyak berkumpul guna ingin menyelaman.
“Kalau sekarang bertambah banyak yang turun ke sungai mencari barang antik ini,” aku salah satu warga.
Kapolsek Kayuagung IPTU Sudiarto membenarkan peristiwa ini.
Sementara Arkeolog Sumsel, Sondang Martini Siregar menyarankan agar temuan-temuan barang kuno tersebut segera diamankan dan dilaporkan.
Hal ini akan mendukung penelitian lanjutan mengenai sejarah dan kearkeolog di Sumsel.
Baca Juga: Partai Golkar Sumsel: Tak Ada Alasan Tidak Mendukung Prabowo Subianto
Meski diakui Sondang, ia belum bisa memastikan barang-barang yang ditemukan warga berasal dari abad ke berapa dalam peradaban Sumsel.
Berita Terkait
-
Kekayaan Gubernur Herman Deru di LHKPN, Minta CPNS Tiru Semangat Leluhur Usir Penjajah Pakai Bambu Runcing
-
Dilantik Prabowo di Istana, Ini Fokus Gubernur Sumsel Herman Deru di 100 Hari Pertama Kerja
-
Mudik Gratis 2025 Pemprov Sumsel, Tersedia Ribuan Tiket
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
Tag
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Berkat BRI, UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
Waktu Berbuka Puasa di Palambang, Lubuklinggau, Prabumulih, dan Pagar Alam, 14 Ramadan 1446 H
-
Warga Palembang Wajib Tahu! Sistem Ganjil-Genap Segera Diterapkan, Ini Rute & Aturannya
-
Tol Palembang-Betung Ditargetkan Rampung April 2026, Ini Progres Terbarunya
-
Jadwal Imsakiyah 14 Maret 2025: Wilayah Palembang, Banyuasin, dan Ogan Ilir