Tasmalinda
Kamis, 27 Juli 2023 | 20:24 WIB
Air Terjun Kambas di OKU Sumsel . Tiga objek wisata unggulan OKU [ANTARA]

Objek Wisata Gua Putri berada di Desa Padang Bindu Kecamatan Semidang Aji Kabupaten OKU (Ogan Komering Ulu) Provinsi Sumsel.  

Gua ini memiliki banyak fitur, komponen biologis serta nilai sejarah masing-masing yang dapat diinterpretasikan untuk tujuan pariwisata.

Goa Putri juga dikaitkan dengan legenda atau cerita rakyat Si Pahit Lidah yang terkenal di Sumsel karena konon terbentuk dari kutukan Si Pahit Lidah.

3.  Air Terjun Kambas

Baca Juga: BREAKING NEWS! Pasca Erupsi, Ini Kondisi Terkini Gunung Api Dempo Sumsel

Objek Wisata Curup Kambas yang terletak di Desa Ulak Lebar, Kecamatan Ulu Ogan, Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan. Mengunjunginya cukup membutuhkan waktu karena akses jalan yang akan juga menemukan jalan belum beraspal.

Ini lah 3 objek wisata yang menjadi unggulan saat mengunjungi kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI).

Load More