SuaraSumsel.id - Sebuah video yang memperlihatkan oknum tenaga kesehatan atau nakes yang bekerja di Puskesmas Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan (Sumsel) beredar di media sosial. Netizen pun dibuat geram dengan video porno nakes yang diduga sengaja disebar oleh orang tidak bertanggung jawab.
Video tersebut memperlihatkan tangkapan rekaman video call wanita bugil saat mandi dengan seorang pria.
Saat dikonfirmasi Kepala Dinas Kesehatan Ogan Ilir Hendra Kudeta mengaku belum mengetahui informasi tersebut. Meski demikian, Kepala Puskesmas Tanjung Raja, Ruhul Amin membenarkan sosok perempuan tersebut bekerja di Puskesmas. “Iya, I, sudah bekerja (sebagai nakes di puskesmasnya -red) selama dua tahunan,” kata Ruhul melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
Ruhul mengaku mendapatkan video bugil tersebut dari seseorang yang disebutnya mister X sekitar satu bulan lalu, namun ia tidak mengetahui sosok pria yang ada di video tersebut.
“Kayaknya kenalan dekat I,” ujar Ruhul.
Pihak Puskesmas pun menunggu hasil dari Polres Ogan Ilir terkait laporan I.
“Nakesnya sudah lapor polisi dan tengah diusut siapa penyebar dan perekam rekaman itu. I usia 30 tahun, masih lajang (belum memiliki suami),” imbuhnya.
Berita Terkait
-
Pendaftaran Komisioner KPU Sumsel 2023-2028 Dibuka, Berikut Tahapan Seleksinya
-
Bejat! Kepala Sekolah Sekaligus Pelatih Paskibraka di Sumsel Setubuhi Belasan Siswa
-
Hadapi Puncak El Nino, Mentan Minta Sumsel Sediakan 1000 Hektar Ditanami Benih Tahan Kekeringan
-
Makin Ramai Bacaleg Pasang Baliho Dan Spanduk, Bawaslu Sumsel Ingatkan Jangan Langgar Hal Ini
-
Jalan Tol Jambi-Betung Sumsel Bikin Sosok Ini Kaya Mendadak, Terima Uang Rp 19 Miliar
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Cek Fakta: Viral Video Cak Imin Bicara Pemutihan Utang BPJS, Benarkah?
-
Cek Fakta: Viral Isu Menkeu Purbaya Curiga Permainan Bunga Rp285,6 Triliun Bikin TPG Telat
-
Semen Baturaja Sabet 3 Penghargaan GRC 2025, Bukti Tata Kelola dan Kepemimpinan Unggul
-
UMKM Panen Rezeki di Sriwijaya Ranau Gran Fondo 2025, Gubernur Dorong Produk Lokal Naik Kelas
-
1.863 Peserta Serbu Sriwijaya Ranau Gran Fondo 2025, Terbesar Sepanjang Penyelenggaraan