SuaraSumsel.id - Belum lama ini, komika Marshel Widianto menjadi sorotan netizen. Alhasil dari ia memamerkan anak pertamannya yang merupakan hasil pernikahan dengan Yansen Indiani alias Cesen eks JKT48.
Anak laki-laki itu pun disambut Marshel dengan bersuka ria. Sebagai seorang publik figur, Marshel pun dipertanyakan perihal pernikahannya yang terkesan 'sembunyi' tersebut. Dia menyebut memiliki alasan mengapa
Soal tak mengungkap pernikahannya ke publik, Marshel punya beberapa alasan.
"Pas ngitung-ngitung mau undang teman, kok banyak banget. Duitnya juga enggak ada kalau mau ngadain acara gede," kata Marshel Widianto di program FYP Trans 7, Rabu (22/3/2023).
Marshel Widianto dan Cesen eks JKT48 pun belum menggelar resepsi pernikahan sampai saat ini.
"Duit enggak ada, tapi tampang setia ada. Modal pede doang, cuma punya keberanian dan kepedean untuk menikahi anak ibu. Setelah banyak obrolan, akhirnya dapat kepercayaan," aku Marshel Widianto.
Marshel Widianto belajar dari kasus beberapa artis yang rumah tangganya berujung perceraian setelah menggelar pesta besar.
"Kan banyak artis tuh yang nikahnya besar-besaran, terus akhirnya ya tetap begitu (pisah)," ucap Marshel Widianto.
Marshel Widianto juga tidak ingin jika niatan menikah dengan Cesen eks Jkt48 bakal batal karena sudah digembar gemborkan.
Baca Juga: Umat Hindu di Sumsel Gelar Upacara Tawur Agung Kesanga Sambut Nyepi
"Takut kalau jalannya jadi sebentar banget, kayak malu gitu. Kadang kalau digembar-gemborin malah suka cepat selesai gitu," imbuh Marshel Widianto.
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, pernikahan Marshel Widianto dengan Cesen eks JKT48 baru diketahui setelah anak mereka lahir pada 1 Maret 2023. Saat itu, bintang film Laundry Show ini mengunggah momen bahagia itu di Instagram.
Diketahui jika Marshel Widianto dan Cesen eks JKT48 ternyata sudah menikah sejak Februari 2022.
Berita Terkait
-
Blak-blakan, Marshel Widianto Mengaku Belum Menggelar Resepsi: Duit Enggak Ada, tapi Tampang Setia Ada
-
Sederet Alasan Marshel Widianto Tak Gelar Resepsi Pernikahan, Biaya Jadi Salah Satu Kendala
-
'2 Istri' Marshel Widianto Akhirnya Ketemu, Senyum Semringah Celine Evangelista dan Cesen eks JKT48 Bikin Riuh
-
Ibunda Bongkar Kronologi Pernikahan Marshel Widianto dan Cesen eks JKT48
-
Arti Nama Lengkap Anak Marshel Widianto dan Yansen Indiani
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Sering Bawa Banyak Barang? Ini 6 Mobil Listrik dengan Bagasi Super Luas
-
Bukan Cuma Stylish, 5 Mobil Listrik Ini Bikin Hidup Wanita Makin Praktis
-
Buruan Cek! 7 Link Dana Kaget Hari Ini Siap Diburu, Langsung Cair Kalau Cepat Klaim
-
Baru Mau Punya Mobil Listrik? Ini 5 EV Pertama yang Gak Bikin Pusing
-
Masih Percaya Mobil Listrik Lemah di Tanjakan? Siap Kaget Lihat Faktanya