SuaraSumsel.id - Warga di jalan Sudirman Kecamatan Ilir Timur I Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel), tepatnya di parkiran Hotel ternama mendadak heboh. Masyarakat menemukan jasad pria tewas di parkiran, Jumat (02/12/2022) sekitar pukul 22.54 WIB.
Jasad pria penuh darah tersebut ditemukan petugas hotel tetangganya. Diketahui korban bernama M Nur Fadly (26), warga Dusun II, Kelurahan Lubuk Sakti, Kecamatan Inderalaya, Kabupaten Ogan Ilir yang ditemukan dalam kondisi penuh darah.
Setelah mendapatkan laporan dari petugas hotel, polisi pun langsung melakukan penyelidikan. Jasad ditemukan sudah tewas, sebelum dibawa ke rumah sakit.
“Benar adanya kejadian ini, ketika kita mendapati adanya laporan tersebut, kita langsung menuju ke lokasi bersama petugas piket Reskrim guna melakukan Olah TKP dan meminta keterangan saksi di lapangan,” kata Kanit Inafis Polrestabes Palembang, Iptu Agus Wijaya, Minggu (4/12/2022).
Dugaan sementara, korban meninggal karena jatuh dari lantai atas hotel karena mabuk.
“Dugaan sementara korban meninggal dunia karena jatuh dari lantai atas hotel, karena terlihat seperti tangan korban patah dan kepala mengeluarkan darah. Namun hingga kini untuk peristiwa ini masih didalami Satreskrim Poltestabes Palembang,” katanya melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
Berita Terkait
-
Tragis! Lima Pejalanan Kaki di Palembang Ditabrak Mitsubishi Panther di Depan IP Mal, Balita Selamat
-
Anak SMP yang Polisikan Ibu Kandungnya Cabut Laporan, Kini Sudah Berdamai
-
Kasus Anak SMP di Palembang Laporkan Ibu Kandungnya, Polisi: Mediasi Selesai
-
5 Fakta Kasus Anak Polisikan Ibu Karena Melarang Pacaran: Viral, Keduanya Berdamai
-
Sumsel Kembangkan Green Infrastruktur, Upaya Ciptakan Kawasan Ramah Lingkungan
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Heboh Warga Temukan Bungkusan Kain Kafan Berlumuran Darah, Dikira Pocong Mini
-
Misteri Mayat dalam Karung di Muba Terkuak, Pelakunya Ternyata PNS dan Anaknya Sendiri
-
7 Fakta Mengejutkan Batu Giok 5.000 Ton yang Ditemukan di Aceh, Nilainya Bisa Tembus Triliunan
-
Inovasi PTBA: Ubah 'Si Hitam' Jadi 'Hijau', Dukung Swasembada Pangan Nasional
-
Sriwijaya FC Terpuruk di Dasar Klasemen, Belum Sekali Pun Menang