SuaraSumsel.id - Sebuah mobil Mitsubishi Pajero warna hitam menabrak gerobak gorengan di Jalan RE Martadinata Kelurahan Dua Ilir, Kecamatan Ilir Timur Tiga, Palembang, Selasa (15/11), 14:00 WIB.
Kecelakaan tersebut mengakibatkan penjual gorengan bernama Mila (50), meninggal dunia. Sedangkan Kris (38), tukang tambal ban, mengalami luka.
Menurut saksi mata, David (25) seorang tukang tambal ban yang berada di seberang jalan, menjelaskan mobil Pajero dengan plat BG 1068 IM turut terseret mobil tersebut.
Mobil jenis SUV tersebut diduga melaju kencang dari arah Simpang Empat pasar Lemabang menuju arah Pusri.
Baca Juga: Viral Video Kecelakaan Mengerikan Mobil Tesla, Sistem Rem Jadi Sorotan
“Mobil itu memang ngebut, waktu itu saya lagi duduk terdengar suara benturan keras,” terangnya dikutip dari Sumselupdate.com--jaringan Suara.com.
Setelah ia melihat ternyata sudah ada mobil Pajero yang menabrak, gerobak gorengan dan dan tambal ban.
“Yang tukang gorengan perempuan tewas, sementara yang tukang tampal ban patah pinggang sudah dibawa ke rumah sakit,” imbuhnya.
Mobil Pajero tersebut diduga dikendarai oleh seorang wanita. Bahkan setelah menabrak dua orang, mobil tersebut berhenti tepat di atas selokan air setelah membentur tiang listrik yang ada di depan kantor lurah II Ilir.
Akibat kejadian tersebut kondisi lalu lintas dari arah simpang empat Pasar Lemabang menuju arah Pusri tersendat.
Baca Juga: Kecelakaan Maut di Tol Cipali KM 139 Telan 3 Korban Jiwa, Ini Identitasnya
Berita Terkait
-
Jejak Digital Artis yang Mendukung Fitri Agustinda, Eks Wawako Palembang Tersandung Korupsi
-
Selamat dari Ketinggian 5 Meter: Kisah Mengagumkan BMW 7 Series dan Teknologi Penyelamatnya
-
Tim Hukum Ridwan Kamil Layangkan Tantangan Terbuka ke Lisa Mariana Soal Pembuktian
-
Terlalu 'Taat' pada Google Maps, BMW Terjun Bebas di Jalan Tol
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
UMKM Palembang Naik Kelas, Kini Produknya Jadi Suvenir Penerbangan Garuda
-
Usai Fitrianti Ditahan, Harnojoyo Diperiksa Kejaksaan: Dugaan Korupsi Apa?
-
Lepas Kemeriahan Lebaran, Emas Digadai Warga Palembang untuk Sekolah Anak
-
Harga Emas Tinggi Dorong Warga Palembang Ramai Gadai untuk Biaya Sekolah
-
Rp10 Juta Sesuku, Harga Emas Perhiasan Palembang Cetak Rekor Usai Lebaran