SuaraSumsel.id - Kedatangan Anies Baswedan ke Medan, Sumatera Utara (Sumut) mendapatkan pujian dari pakar politik Rocky Gerung. Dia mengungkapkan jika relawan Anies Baswedan berbeda dengan kandidat calon presiden (Capres) lainnya, seperti Ganjar Pranowo misalnya.
Di kanal YouTube pribadinya, Rocky Gerung awalnya memuji sikap Anies Baswedan ketika mengunjungi kota Medan. Kedatangan mantan Gubernur DKI Jakarta itu datang ke Kota Medan, Anies Baswedan mendapatkan sambutan yang luar biasa dari relawannya.
Rocky Gerung mengungkapkan jika Anies Baswedan lebih berbicara pluralisme, berbicara bahasa kemajemukan sehingga terlihat bagaimana Anies menyimbolkan diri.
“Saya apresiasi cara Anies menemui relawan. Walaupun nanti akan disulap penentang Anies bahwa itu relawan tunggal sama dengan 212, sama dengan 414 dan HTI. Tapi itu nggak nggak usah dipedulikan,” ujar Rocky Gerung di akunn YouTubenya tersebut.
Baca Juga: Sumsel di Awal Pekan, Palembang Diguyur Hujan Pada Siang Sampai Sore Hari
Jika dibandingkan dengan Ganjar Pranowo, Rocky Gerung berpendapat pertemuan antara Gubernur Jawa Tengah itu dengan pendukungnya terlihat seperti acara yang dibuat Event Organizer (EO).
“Ganjar yang kelihatan rapi penyambutannya karena ada panitia. Kalau ada panitia bukan relawan namanya, tapi Event Organizer sedangkan Anies langsung oleh relawannya,” imbuh Rocky.
Rocky Gerung menilai perbedaan antara pendukung Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan terletak pada cara asuh keduanya pada relawan.
“Model-modelnya akan menjadi pertimbangan dalam memilih nanti. Cara Anies mengasuh relawannya dan cara Ganjar diasuh relawannya beda,” paparnya.
Menurut Hersubeno Arief, pendukung Anies Baswedan saat mengunjungi Kota Medan terlihat kekuatan dari emak-emak.
Baca Juga: Pesta Organ Tunggal di Sumsel Makan Korban, Warga Lahat Tewas Ditikam Tetangga Mabuk Miras
“Ternyata the power emak-emak muncul lagi dan jauh lagi besar potensinya pada 2024,” kata Hersubeno Arief.
Berita Terkait
-
Kompak Pakai Rompi 'JAKI', Pramono-Anies Blusukan Bareng di Cengkareng Jakbar
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Bukan Ajang Eksperimen, Anies Ngaku Gak Asal-asalan Dukung Pramono: Saya Kenal, Tahu Pikiran dan Rekam Jejaknya
-
Ikut Blusukan, Anies Senang Pramono Berkomitmen Mengembalikan Jakarta Plus dan Kota Kolaborasi
-
Sempat Jajan Telur Gulung, Pramono-Anies Kompak Pakai Rompi 'JAKI' saat Blusukan Bareng di Cengkareng Jakbar
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?