SuaraSumsel.id - Baby Moana ternyata pernah mendapatkan Air Susu Ibu (ASI) dari OKI Setiana Dewi. Hal ini pun membuat Ria Ricis sampai terus mengigatnya.
Bahkan ia selalu berceerita kisah tersebut dengan berkaca-kaca. Ria Ricis mengungkapkan jika kondisi awal kelahirannya cukup menyedihkan. Ia tidak punya ASI banyak, hingga butuh waktu harus mengumpulkan ASI bagi baby Moana.
Bahkan ia kebingungan bagaimana mendapatkan ASI sekaligus pendonor ASI tetapnya.
Saat kebingungan tersebut, Oki datang dan merasa sedih melihat Baby Moana sudah kehausan, sementara ASI Ria Ricis masih belum cukup untuk diberikan.
Baca Juga: Dua Anak di Sumsel Meninggal Dunia, Diduga Alami Gagal Ginjal Akut
"Pas awal-awal, ASI aku kan enggak keluar banyak. Moana kehausan banget, aku di mana mencari ASI. Nah, Mbak Oki dateng," beber Ricis.
Beruntungnya ASI Oki masih ada, meski sang anak sudah berusia 2 tahun. Oki pun menanyakan alat pumping agar bisa memberikan ASI pada baby Moana.
Saat di-pumping ternyata ASI OKI juga ada. Hitungannya mesti tidak banyak, hanya sekitar 40 cc, namun ASI tersebut sangat berguna bagi Baby Moana.
Menurut Oki, bagi bayi seperti Baby Moana yang baru lahir tersebut, jumlah ASI sedikit tersebut sangat berarti sehigga memberi waktu bagi Ria Ricis terus berusaha mengumpulkan ASI nya.
"Mbak Oki lihat ASI-nya Icis itu dikit banget. Jadi, Mbak Oki pumping, keluar dipaksa. Makanya itu bikin aku kayak gak tega. Maksudnya, Mbak Oki sebegitunya sampe giniin gitu," imbuh Ricis.
Baca Juga: Selagi Tidak Ada Kasus, Satgas Penanganan PMK Nasional Dorong Sumsel Maksimalkan Vaksinasi
Oki pun mengakui jika memberikan ASI pada keponakan lainnya, karena saat melahirkan anak pertama, ASI nya banyak dan melimpah ruah.
Berita Terkait
-
Tak Mudik ke Aceh, Teuku Ryan Berharap Bisa Lebaran Bareng Anak di Jakarta
-
Mengintip THR Mewah Para Artis: Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Kasih Umrah Gratis
-
Ria Ricis Bagi-Bagi THR Buket Uang Pecahan Rp100 Ribu ke Karyawan, Netizen: Info Loker Bu!
-
Beda Nasib Mamah Dedeh dan Oki Setiana Dewi Joget TikTok, Ada yang Dihujat
-
Bantu Biayai Pengobatan Anak Oki Setiana Dewi, Segini Penghasilan YouTube Ria Ricis
Tag
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Harga Emas Terbang Tinggi Hingga Pecah Rekor, Jadi Rp1.889.000
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
Terkini
-
UMKM Palembang Naik Kelas, Kini Produknya Jadi Suvenir Penerbangan Garuda
-
Usai Fitrianti Ditahan, Harnojoyo Diperiksa Kejaksaan: Dugaan Korupsi Apa?
-
Lepas Kemeriahan Lebaran, Emas Digadai Warga Palembang untuk Sekolah Anak
-
Harga Emas Tinggi Dorong Warga Palembang Ramai Gadai untuk Biaya Sekolah
-
Rp10 Juta Sesuku, Harga Emas Perhiasan Palembang Cetak Rekor Usai Lebaran