SuaraSumsel.id - Kejadian tragis dialami oleh ibu muda di Muarata, Sumatera Selatan (Sumsel), S, (30). Ia menjadi korban persetubuhan yang dilakukan pria beristri warga Dusun I Desa sungai Jernih, Kecamatan Rupit, Kabupaten Muratara, Sumsel.
Tindakan tidak senonoh itu dilakukan tersangka di rumah korban. Korban terpaksa menuruti keinginan bejat tersangka, dengan kaki dan tangannya diikat serta ditodong sajam jenis pisau.
Kasat Reskrim, AKP Jailili, SH.M.si beserta Kasi Humas, AKP Joni Indrajaya, mengatakan, peristiwa pemerkosaan itu terjadi Selasa (6/10/2022) sekitar pukul 00.30 wib.
Pelaku mendatangi rumah korban kemudian memaksa korban untuk bersetubuh dengannya. Karena korban menolak, pelaku memaksa membuka pakaian korban.Pelaku juga mengikat tangan korban dengan tali dan mengancam korban dengan menggunakan sebilah pisau.
Baca Juga: Gudang Simpan BBM di Sumsel Kembali Terbakar, Menjalar ke Rumah Warga
Tak berdaya, korban selanjutnya disetubuhi oleh pelaku.
Setelah puas merudakpaksa korban, pelaku pun langsung membuka ikatan tali yang mengikat korban dan langsung pergi meninggalkan korban.
Akibat kejadian tersebut korban mengalami rasa sakit pada bagian kemaluannya dan trauma. Tak hanya itu, korban juga mengalami luka di bagian kepala dan selanjutnya menuntut perbuatan pelaku sesuai dengan hukum yang berlaku.
Tersangka akhirnya ditangkap jajaran Unit PPA Sat Reskrim Polres Muratara di rumahnya, setelah dilaporkan oleh Rudi Putra Mahani (38) warga desa yang sama.
Penangkapan tersebut sesuai dengan LP / B – 35 / IX / 2022 / SPKT/ RES MURATARA / POLDA SUMSEL, tanggal 07 September 2022.
Baca Juga: Cuaca Sumsel Hari Ini: Sejumlah Wilayah Berpotensi Hujan Disertai Petir
“Pelaku ditangkap saat sedang berada di rumahnya. Pelaku diamankan tanpa perlawanan dan selanjutnya langsung dibawa ke Mapolres Muratara untuk diproses sesuai dengan hukum yang berlaku,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Gudang Simpan BBM di Sumsel Kembali Terbakar, Menjalar ke Rumah Warga
-
Pendaftaran Guru PPPK Non ASN Palembang Masih Sepi, Penyebabnya Banyak yang Gaptek
-
Viral Isu Tsunami Akibat Air Laut Pantai Sanfur di Babel Menyusut, BMKG Beri Penjelasan Ini
-
Air Laut Pantai Sanfur di Babel Menyusut Hingga Terlihat Dasar Pantai, Benarkah Bakal Tsunami?
-
Astaga! Pantai Sanfur di Babel Mengering, Air Laut Menyusut Hingga Terlihat Dasar Pantai
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
-
Diogo Jota Tewas di Jalanan Paling Berbahaya: Diduga Pakai Mobil Sewaan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
Terkini
-
Motivasi Langsung dari Gubernur, Ini Pesan Herman Deru untuk Generasi Muda Sumsel
-
Makin Mudah! Ini 7 Titik Pengisian Mobil Listrik di Tol Sumatera Selatan 2025
-
Biar Tahan 10 Tahun, Ini 6 Cara Merawat Baterai Mobil Listrik yang Benar
-
Lebih Nyaman atau Lebih Sexy? Ini Bedanya Push-Up Bra dan Bralette 2025
-
Dapat Saldo Dadakan! Klaim Sekarang 5 Link DANA Kaget Terbaru