SuaraSumsel.id - Sosok Larissa Chou belum lama ini berhasil mencuri perhatian publik. Dia dikabarkan tengah dekat bahkan segera menikah dengan seorang pembalap terkenal, Rio Haryanto. Meski belum terungkap kebenarannya, banyak netizen kemudian mendukung hal tersebut.
Mengingat selama ini, Larissa pun memang tengah fokus mengurus anak dan belum menikah lagi seperti mantan suami. Meski tidak membahas secara langsung, Larissa Chou menulis sebuat kalimat yang banyak menduga sebagai jawaban atas tudingan hubungan selama ini.
Dalam unggahan Instagram Story-nya, Sabtu (24/9/2022), Larissa Chou menulis kata hoaks. Tidak hanya kata hoaks ia pun terus melengkapi dengan tanda senyuman.
"Hoax (emoji senyum)," tulis Larissa Chou.
Baca Juga: Warga Indralaya Sumsel Geger, Semburan Air Berlumpur Setinggi 20 Meter Muncul di Asrama Santri Putri
Meski ia tidak menjelaskan kabar apa yang tidak benar, publik menduga hal itu berkaitan dengan isu Larissa Chou dengan Rio Haryanto.
Meski demikian, netizen tetap mendukung hubungan keduanya.
"Bismillah, semoga jadi kenyataan ya Allah," tambah akun @chopi***.
"Amin kan saja boleh nggak ci, kan baik juga untuk ibadah," kata akun @shinta***.
"Menurutku Rio pria yang baik, sesama Chinese juga. Klop dah," sambung akun @risski***.
Baca Juga: Semburan Air Berlumpur Setinggi 20 Meter Tetiba Muncul di Indralaya Sumsel, Ini Kata BPBD
Melansir Suara.com, Larissa Chou sendiri melalui sang manager Adit juga sudah membantahnya beberapa waktu lalu. Larissa Chou disebutkan tengah sibuk mengurus buah hatinya.
Berita Terkait
-
Calon Istri Rio Haryanto Bikin Netizen Penasaran, Yang Mana Akun IG Athina Papadimitriou?
-
Silsilah Keluarga Rio Haryanto, Calon Suami Keponakan Sandiaga Uno Terlahir dari Keluarga Pembalap
-
Deretan Bisnis Rio Haryanto, Calon Keponakan Sandiaga Uno Athina Papadimitriou
-
Apakah Rio Haryanto Mualaf? Ini Agama Calon Suami Athina Papadimitriou Keponakan Sandiaga Uno
-
Akan Nikahi Keponakan Sandiaga Uno, Ini Sumber Kekayaan Rio Haryanto
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024