SuaraSumsel.id - Sosok Nikita Mirzani kembali jadi serangan netizen. Belakangan ia menyerang Najwa Shihab yang mengkritik instansi Polri akan gaya hidup yang hedon. Sikap hidup yang hedon ini pun dipamerkan, padahal masyarakat juga mengetahui besaran gaji dari instansi kepolisian tersebut.
Belum lagi, gaji yang diterima instansi Polri tersebut berasal dari uang negara yang bersumber dari masyarakat. Nikita kemudian secara terang-terangan mengkritik Najwa Shihab. Namun unggahan di media sosialnya tersebut, ternyata diserang balik netizen yang mengungkapkan jika Nikita Mirzani Dan Najwa Shihab beda kelas.
Nikita Mirzani memulai unggahannya dengan panggilan Nana-panggilan akrab Najwa Shihab.
"Dear mba Nana yang pintar, harusnya saya dong yang nyolot. Karena sering dikerjain, ditahan, digerebek polisi," kata Nikita Mirzani di media sosial Instagram miliknya.
Nikita Mirzani alangkah baiknya jika Najwa Shihab menyebut oknum polisi tidak institusinya.
"Kenapa mba Nana nggak bilang oknum aja sih? Menyebutkan instusi, kalau berani kenapa tidak menyebut langsung nama oknum yang katanya hedon," terang sang Nyai.
"Nggak semuanya begitu lho," imbuh Nikita Mirzani memberikan pembelaan.
Nikita Mirzani lantas mempertanyakan motif Najwa Shihab melakukan hal tersebut. Apa sang jurnalis pernah disakiti sama seperti dirinya.
"Saran saya, gimana kalau mba Nana komentarin pembangunan Gubernur DKI yang sudah habis masa jabatan, program pembangunan sudah beres atau belum. Plus dipanggilnya dia sama KPK," papar Nikita Mirzani.
Baca Juga: Ketua Bawaslu Sumsel Disebut Terima Rp200 Juta, Aliran Korupsi Dana Hibah Bawaslu Muratara
"Jangan jauh-jauh deh komentari kepolisian. Itu yang di depan mata kasus KPK ga dikomentarin. Duitnya banyak loh," kata Nikita.
Sampai-sampai Nikita Mirzani membahas soal barang KW di pernyataannya tersebut.
Unggahan Nikita Mirzani langsung ramai diserang netizen.
"Yg jelas level mb nana tuh lbh jauh dari nyai," kata wayuk_wayuk.
"Adduu mabk Niki .... Artis no prestasi aja suka kometarin seorang mbak nana. Jauh banget level nya," kata netizen lainnya.
"Jangan di tanggepin @matanajwa beda kasta beda level," ujar kim_thv_bts_2022.
Berita Terkait
-
Vadel Badjideh Yakin Mampu Biayai Lolly, Berapa Penghasilannya?
-
Polres Jaksel Jawab Dugaan Razman soal Diskriminasi Kasus Vadel Badjideh
-
Minggu Depan, Penyidik Periksa Saksi dari Vadel Badjideh
-
Vadel Badjideh Sanggah Bukti Nikita Mirzani, Klaim Punya Alibi untuk Kasus Dugaan Penganiayaan
-
Kasus Vadel Badjideh Naik Sidik, Penyidik Jadwalkan Pemanggilan ke Pacar Laura Meizani
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Langkah Inovatif Bank Sumsel Babel di HUT ke-67 untuk Masa Depan Berkelanjutan
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif