SuaraSumsel.id - Dua remaja jadi bulan-bulanan warga di Palembang Sumatera Selatan setelah gagal mencuri motor seorang mahasiswa pada Minggu (28/08). Kedua remaja sial ini Fiki Hardiansyah (24) dan Erliansyah Alias Eli (30). Keduanya merupakan warga Desa Mariana dan Kampung Bali , Kecamatan Banyuasin 1,Banyuasin.
Kanit Reskrim Polsekta Sukarame iputu Deni Irawan menyebut, kedua pelaku gagal melakukan aksinya setelah korban memergoki aksi mereka dan langsung berteriak. Saat itu korban tengah mengerjakan tugas di warung internet atau warnet tersebut.
“Hingga akhirnya warga pun berkumpul dan langsung menghajar kedua pelaku,” ucapnya.
Petugas Polsek Sukarami sigap mendatangi TKP dan mengamankan kedua pelaku yang sudah babak belur di amuk warga setempat. “Saat kami sampai di sana warga sudah berkumpul dan para korban sudah terluka akibat dipukuli oleh warga,” ungkapnya melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.co, Selasa (30/8/2022).
Baca Juga: Palembang Diguyur Hujan Pagi Hari, Berikut Daerah di Sumsel Bakal Hujan Hari Ini
“Kedua pelaku pernah diberikan tindakan tegas terukur dengan kasus yang sama untuk Erli di tahun 2022 hanya di penjara selama tiga bulan dan Fiki ditahun 2013”, ungkapnya.
Pihak kepolisian juga mengamankan barang bukti berupa Kunci Leter T dan motor matik Honda Beat milik korban bernompol BG 4198 ADQ dan motor pelaku yakni Honda Beat street yang diketahui baru dibeli pada 17 Agustus yang lalu.
Pengakuan Fiki pada hari itu memang telah berkeliling Palembang mencari target aksi curanmor mereka.
“Kami sama-sama mempunyai ide tersebut dan saat itu kami berkeliling untuk mencari korban,” tuturnya.
Rencananya, jika berhasil motor targetnya itu hendak di jual sekitar Rp3 juta.
Baca Juga: Palembang Diguyur Hujan, Sejumlah Wilayah di Sumsel Ini Bakal Hujan Sore-Malam Hari
Berita Terkait
-
Palembang Diguyur Hujan Pagi Hari, Berikut Daerah di Sumsel Bakal Hujan Hari Ini
-
Harga Telur Naik Rp32.000 Per Kilogram, Pedagang di Sumsel Mengeluh: Pembeli Sepi
-
Mesin ATM Bank Sumsel Babel Dikeluhkan Anggota Dewan: Sering Macet
-
Palembang Diguyur Hujan, Sejumlah Wilayah di Sumsel Ini Bakal Hujan Sore-Malam Hari
-
Pedagang Warteg Dan Peternak di Sumsel Menjerit, Harga Telur Ayam Naik Perhari
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Riau Dimulai Hari Ini hingga 19 Agustus 2025
-
Senyum Guru Patrick Kluivert Lihat Daftar Pemain Timnas Indonesia vs China dan Jepang
-
5 Rekomendasi HP Infinix Harga Sejutaan Terbaik 2025, Layar Besar Performa Gahar
-
Erick Thohir Semringah Lihat Daftar Pemain Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang
-
Kuota 11 Pemain Asing Liga 1: Klub Berprestasi atau Malah Babak-belur?
Terkini
-
Bank Sumsel Babel Dukung GENCARKAN & Sultan Muda: Dorong Ekonomi Sumsel Melesat
-
Inovasi Sampah Digital di Desa BRILiaN Hargobinangun: BRI Dorong UMKM Terus Maju
-
Waspada Pinjol Ilegal, OJK Bekali Emak-emak Sumsel dengan Ilmu Keuangan Syariah
-
Pasar Modal Inklusif: Difabel Palembang Antusias Belajar Investasi Saham
-
Literasi Keuangan & Syariah Digencarkan di Palembang, OJK Siapkan Anak Muda Jadi Sultan