SuaraSumsel.id - Anak Umi Pipik, Abidzar Al Ghifari dibuat kesal dengan kelakukan abang-abang berseregam yang merusak fasilitas kafe miliknya. Terlihat di cctv, seorang pria berseragam klub motor ternama merusak fasilitas di kafenya.
Pria itu tampak secara sengaja menendang lampu yang ada di tangga sampai lepas dan rusak. Setelah itu, dia pun berjalan tanpa ada rasa bersalah. Abidzar pun bahkan menyinggung soal akhlak dan adab dari pria berseregam tersebut.
Abidzar Al Ghifari mengunggah rekaman video pengrusakan tersebut ke akun Instagram pribadinya. Dia menulis dengan kalimat yang sangat menohok.
Abidzar bahkan sampai menyebut kalau pria itu tidak punya adab karena sembarangan merusak fasilitas di tempat orang lain. Selain itu, juga memberikan pesan untuk orang-orang lain agar tidak mencontoh perbuatan tersebut.
"Pesan buat temen-temen kalo dateng ke tempat umum jangan ngerusak barang ya! jangan kaya abang jago ini yang nendang lampu tangga di caffee gua @pillioncoffee . buat abang nya, malu mas udah pake seragam @imi_id tapi gaada adab," tulis Abidzar.
Unggahan tersebut pun banyak dikomentari artis yang terlihat mendukung putra almarhum Ustaz Jefri Al Buchori
"Pengen jualan akhlak buat orang orang macam gini," komentar Refal Hady.
"Gua yang maju bi kalo mau ke ring," komentar Jefri Nichol.
"Hadeh ekonomi elit akhlak sulit," komentar yang lain.
Baca Juga: Harga Telur Naik Rp32.000 Per Kilogram, Pedagang di Sumsel Mengeluh: Pembeli Sepi
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, sampai ada juga yang mention akun Ahmad Sahroni sebagai petinggi di klub motor tersebut.
Berita Terkait
-
Pasang Badan, Jefri Nichol Tantang Pria Perusak Lampu Kafe Abidzar Naik Ring
-
5 Artis Lelaki Mengikuti Trend Pakai Kuteks, Ada Jefri Nichol dan Putra Umi Pipik
-
Makin Eksis, 4 Rekomendasi Series yang Dibintangi Abidzar Al-Ghifari
-
Al Ghazali Jomblo, Warganet: Alhamdulillah!
-
Reaksi Umi Pipik Lihat Abidzar Al Ghifari Akting Jadi Anak Urakan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
Buruan Cek! 7 Link Dana Kaget Hari Ini Siap Diburu, Langsung Cair Kalau Cepat Klaim
-
Baru Mau Punya Mobil Listrik? Ini 5 EV Pertama yang Gak Bikin Pusing
-
Masih Percaya Mobil Listrik Lemah di Tanjakan? Siap Kaget Lihat Faktanya
-
Jual Mobil Listrik Bekas? Begini 6 Cara Biar Harganya Gak Anjlok
-
Pasar EV 2025 Memanas! Strategi BYD, Wuling, GAC Aion, dan Neta Bikin Kompetisi Makin Sengit