SuaraSumsel.id - Seorang Kepala Desa atau Kades Sukaraya Lama Kabupaten Musi Rawas Sumatera Selatan, Sohidin alias David bersengketa lahan dengan warganya sendiri. Peristiwa ini bermula saat saat pelaku mendatangi korban menanyakan soal batas tanah yang dimilikinya.
Tidak cukup dengan bertanya, keduanya terlibat cek cok mulut hingga pertikaian hingga pelaku menusuk Kadesnya tersebut. Pelaku nekat menusuk hingga berkali-kali di bagian dada.
Peristiwa yang terjadi pada Kamis, 14 April 2022 disulut dengan pertanyaan pelaku yang seolah tidak mengakui tanah miliknya. "Mengapa ditebas lahan ini". Lalu dijawab korban "ini lahan aku nian, aku beli, surat ado".
Tak lama kemudian, korban berlari ke arah dalam lahan karena dikejar pelaku. Setelah mendapat laporan peristiwa tersebut, Polisi memburu pelaku.
Baca Juga: Sumsel Punya Program Mandiri Pangan, Kenapa Harga Cabai Sampai Rp120.000 Per Kilogram?
Pelaku Zainal Arpan saat digerebek Tim Landak Satreskrim Polres Mura dirumahnya di Desa Sukaraya Baru, Kecamatan STL Ulu Terawas, Kabupaten Mura pada Selasa (28/6/2022) sekitar pukul 11.00 WIB berusaha melawan dengan mengacungkan sebilah senjata tajam.
"Senjata tajam yang dipegang ditangan kanannya itu langsung digunakan menyerang ke arah anggota," kata Kapolres Mura, AKBP Achmad Gusti Hartono melalui Kasat Reskrim, AKP Dedy Rahnat Hidayat.
Petugas yang mendapatkan serangan tersebut lantas memberikan tembakan peringatan ke atas sebanyak tiga kali. Namun tembakan peringatan tersebut tidak diindahkan. Sehingga petugas terpaksa melumpuhkan pelaku dengan tembakan yang mengenai kaki sebanyak satu kali dan bagian perut satu kali.
Pelaku dibawa ke Puskesmas Kecamatan STL Ulu Terawas, Kabupaten Mura untuk dilakukan pengobatan. Selanjutnya pelaku dibawa ke Polres Mura untuk dilakukan pemeriksaan dan mempertanggung jawabkan perbuatannya.
Barang bukti yang diamankan satu bilah senjata tajam jenis pisau dengan pankang lebih kurang 30 cm.
Baca Juga: Cuaca Hari Ini: Sumsel Hujan Sedang Pada Malam Hari
Kontributor: Malik
Berita Terkait
-
Kekayaan Gubernur Herman Deru di LHKPN, Minta CPNS Tiru Semangat Leluhur Usir Penjajah Pakai Bambu Runcing
-
Dilantik Prabowo di Istana, Ini Fokus Gubernur Sumsel Herman Deru di 100 Hari Pertama Kerja
-
Mudik Gratis 2025 Pemprov Sumsel, Tersedia Ribuan Tiket
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Tol Palembang-Betung Ditargetkan Rampung April 2026, Ini Progres Terbarunya
-
Jadwal Imsakiyah 14 Maret 2025: Wilayah Palembang, Banyuasin, dan Ogan Ilir
-
Sedekah Kuota Ramadan! Tri Ajak Anak Muda Berbagi Kebaikan Hanya dengan Satu Klik
-
Jadwal Buka Puasa Kota Palembang, Banyuasin, dan Ogan Ilir 13 Ramadan 1446 H
-
Sindikat Solar Subsidi Terbongkar, Kakak Beradik Ditangkap Saat Beraksi di SPBU Palembang