SuaraSumsel.id - Pemerintah DKI Jakarta menutup 12 outlet tempat hiburan Holywings. Banyak pihak kemudian berkomentar akan hal ini, termasuk penceramah Miftah Maulana Habiburrahman atau Gus Miftah.
Dia menanggapi keputusan Pemprov DKI Jakarta atas pencabutan izin usaha seluruh outlet Holywings melalui media sosialnya.
Lewat postingan di Instagram miliknya, Senin (27/6/2022), Gus Miftah membagikan pemberitaan mengenai penutupan tempat hiburan yang tengah ramai dibicarakan.
"Info info.... sing sat set massseh," tulis Gus Miftah.
Gus Miftah juga menuliskan potongan ayat dalam alquran yang berbunyi "Waqul jaa al haq wazahaqol bathil" dengan seraya berdoa. Potongan ayat tersebut ternyata surat Al-Isra Ayat 81 yang termaktub dalam kitab suci Al-Qur'an.
Adapun artinya jika kebenaran telah datang dan kebatilan telah lenyap. 'Dan katakanlah, "Kebenaran telah datang dan yang batil telah lenyap." Sungguh, yang batil itu pasti lenyap" arti surat Isra yang dikutip Gus Miftah.
Unggahan Gus Miftah ini juga mengisyaratkan apresiasinya terhadap tindakan tegas oleh Pemprov DKI terhadap Holywings. Postingan Gus Miftah ini juga menuai komentar positif dari warganet.
"Itu surat Al-Isra Gus," kata salah seorang warganet.
Meski demikian, unggahan komentar Gus Miftah tersebut juga diramaikan dengan komentar memuji Anies Baswedan.
Baca Juga: Disewa Habisi Nyawa Pesaing Bisnis, Komplotan Pembunuh Bayaran di Sumsel Ditangkap
"Terima Pak @aniesbaswedan dan jajaran @dkijakarta, tulis kangbaimboim
Tag
Berita Terkait
-
Izin Dicabut, Berikut Daftar 12 Gerai Holywings Jakarta Yang Ditutup Hari Ini
-
Terpopuler: Polisi Sita Puluhan Kg Sabu yang Bakal Diedarkan di Bandung, Cholil Nafis Salut ke Hotman Paris
-
Izin Usaha Holywings Dicabut, Nikita Mirzani: Kami Punya Ribuan Pegawai Cari Nafkah di Sana
-
Terpopuler: Viral Detik-detik Polisi Dibuat Melongo saat Kena Pukul, Anggota Polantas Kena Sekakmat Penghuni Hotel
-
Bergerak Dari Balai Kota, Ratusan Pasukan Satpol PP Dikerahkan Tutup 12 Gerai Holywings Di Jakarta Hari Ini
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Viral Pemalakan Mobil Bantuan ke Aceh, Dishub Palembang: Itu Petugas Kementerian
-
Mobil Relawan Pembawa Bantuan Aceh Dipalak Oknum Dishub di Palembang, Bikin Publik Marah
-
Cek Fakta: Benarkah BNPB Buka Lowongan 2026? Waspada Link Penipuan
-
7 Fakta Mengejutkan Kepala Cabang Koperasi di Sumsel Diduga Gelapkan Rp 1,3 Miliar
-
Waspada! Era Sidak Digital Dimulai, Pegawai 107 Kelurahan Palembang Dipantau CCTV