SuaraSumsel.id - Sosok anak bungsu Presiden Joko Widodo atau Jokowi, Kaesang Pangarep memang kerap menarik perhatian publik, terutama pengikut media sosialnya. Pemilik Persis Solo ini kembali blak-blakan soal keinginan menjadi ketua PSSI, sebuah organisasi yang menaungi cabang olahraga sepak bola di Indonesia.
Bahkan Kaesang menyebutkan sejumlah keinginan yang akan dilakukannya jika sudah terpilih menjadi Ketua organisasi bergengsi itu. Meski tidak menyebutkan langkah mengenai visi dan misi internal organisasi PSSI, Kaesang mengungkapkan ide yang out the box.
Dia mengungkap akan memboyong grup boyband Korea Bangtan Boys alias BTS ke Indonesia saat terpilih jadi Ketum PSSI. Hal ini muncul bukan tanpa sebab.
Terlihat di media sosialnya, Kaesang membalas ajakan netizen agar Kaesang menguncang twice ke instana negara.
Baca Juga: BMKG: Sumsel Diprakirakan Hujan Lebat Pada Siang Hingga Sore Hari Ini
"Undang twice ke istana negara dong kak Kaesang," ucap akun @Karbit**.
"Undang BTS kalau jadi Ketum PSSI," balas Kaesang Pangarep.
Cuitan jawaban Kaesang ini sontak membuat pengikut media sosialnya makin ramai kembali. Banyak yang kemudian yang membalas keinginan tersebut juga dengan nada bercanda.
"Mending undang Emyu terus ujicoba lawan Persis mas," sahut akun @rizky**.
"Kalau kalah suara, kantor PSSI siap-siap digeruduk army wkwk," ujar akun @lurha**.
Baca Juga: Ditahan Polda Sumsel, Mularis Djahri Dikenal Mantan Anggota Polri, Pengusaha Sawit Terjun ke Politik
"Mas Kaesang ntar kalau jadi undang BTS Giveaway tiket yaa . Eh gratis aja lah ya, boleh dong masa gak boleeh. kalau gak boleh tak aduin pak presiden lo @jokowi," ucap akun @bbbiiii**.
"Gak usah ngundang BTS pun, sampeyan tetap tak dukung nek maju dadi ketum PSSI mas," timpal akun @sembako**.
Adik Wali Kota Solo Ini bukan sekali ini membahas soal ketua PSSI. Dia pernah mengungkapkan telah mempersiapkan beberapa program kerja andai nanti ia terpilih menjadi suksesor Mochamad Irawan.
Menariknya, program kerja yang dijanjikan putra bungsu Presiden Jokowo itu berupa menggratiskan jajanan arem-arem dan teh sisri di stadion.
"Program kerja, pertama subsidi arem-arem di stadion dan kedua teh sisri juga subsidi," celetuk Kaesang Pangarep.
Berita Terkait
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
-
Kode dari Kaesang: Lebaran 2025, Anak-Anak Presiden Bakal Kumpul Lagi?
-
Kaesang Ubah PSI Jadi Partai Super Terbuka: Jokowi Bakal Gabung?
-
Kaesang Bocorkan Rencana Kumpul Anak-anak Presiden saat Lebaran: Insya Allah, Mas Didit yang Atur
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan