SuaraSumsel.id - Gubernur Ridwan Kamil memang tengah berduka, kehilangan yang mendalam yang dirasakan orang tua pada anaknya. Anak sulung, Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril meninggal dunia setelah tenggelam saat berenang di Sungai Aare, Bern, Swiss sejak 26 Mei 2022.
Meski jasad Eril ditemukan pada 8 Juni lalu, telah disyukuri Gubernur Jawa Barat tersebut. Kang Emil panggilan Ridwan Kamil pun menilai penemuan Eril merupakan mukjizat sesuai dengan doa yang diharapkan.
Ridwan Kamil yang selama ini suka bercanda masih mampu memperlihatkannya di tengah kedukannya. Sejak Eril hilang, unggahan Ridwan Kamil selalu dipenuhi komentar dari warganet.
Lelaki 50 tahun ini bahkan sempat membalas beberapa komentar dari warganet dengan candaan. Hal ini diungkapkan penulis blogger Agus Mulyadi
Baca Juga: Aspenku dan Bank Sumsel Babel Ramaikan Side Event Presidensi G20 di Palembang
Di akun Instagram-nya @agusmagelangan mempotret dua balasan komentar candaan Ridwan Kamil bikin netizen tersenyum.
Netizen ramai dibuat kagum atas apa yang dilakukan Kang Emil.
"'Tiap jalan kaki, selalui ke arah sungai Aare'. Masya Allah, bahkan warga Kota Berlin pun sayang dengan A Eril, insya Allah Husnul Khotimah." seorang warganet menuliskan komentarnya.
Komentar @luvyu.beb kemudian dibalas Ridwan Kamil, dengan candaan. Memplesetkan kata Berlin menjadi Bekasi.
"Bekasi bu, bukan Berlin."
Baca Juga: Prakiraan Cuaca di Akhir Pekan Ini: Sumsel Berawan Hingga Dini Hari
Ada juga akun @sinta476_ yang berkomentar, "Enggak bisa bayangin si pasti agak phobia juga lihat air, apalagi menyangkut sungat dan banjir."
Berita Terkait
-
Zara Anak Ridwan Kamil Pilih Tak Mudik dan Lebaran di Inggris: Berat Banget Cobaan
-
Pakar Telematika Analisis Rekaman Suara Ridwan Kamil dan Lisa Mariana, Dialognya Tidak Natural
-
Gelagat Istri di Tengah Isu Ridwan Kamil Selingkuh saat Lebaran: Tenang Menghanyutkan
-
Ustaz Ini Desak Ridwan Kamil Jujur soal Hubungan dengan Lisa Mariana: Tak Perlu Tes DNA
-
Ridwan Kamil Bisa Digugat Perdata 2 Kali, Hotman Paris: Seseorang Tidak Bisa Dipaksa Tes DNA
Tag
- # kang emil
- # Anak Kang Emil
- # Kabar Terbaru Anak Kang Emil
- # ridwan kamil
- # Anak Ridwan Kamil
- # Anak Ridwan Kamil Hilang
- # Eril anak Ridwan Kamil
- # Jenazah Anak Ridwan Kamil
- # Jasad Anak Ridwan Kamil Ditemukan
- # Emmeril Kahn
- # Emmeril Kahn Mumtadz
- # Eril
- # Emmeril Khan Mumtadz
- # Emmeril Kahn Mumtadz meninggal
- # Jasad Eril
- # Jasad Eril Ditemukan
- # Jasad Emmeril Khan Mumtadz
- # Emmeril Kahn Mumtadz ditemukan
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Lebaran Berdarah, Tukang Parkir Kritis Ditusuk 7 Kali Pengunjung Club DA 41 Palembang
-
Kronologi Siswi SD Hilang 2 Hari, Ditemukan Dicabuli di Hotel Palembang
-
Wisata Maut di Ogan Ilir: Speedboat Terbalik Lagi, 'Tak Basah Tak Bayar'
-
Baru Kenal, Pemuda 19 Tahun Tega Cabuli Siswi SD di Hotel Melati Palembang
-
Ritel Hingga Perkebunan, Puluhan Perusahaan di Sumsel Tak Cairkan THR