SuaraSumsel.id - Pemerintah Arab Suadi melarang warga negaranya berkunjung ke Indonesia. Indonesia masuk menjadi salah satu dari 16 negara yang dilarang oleh Pemerintah Arab Saudi. Padahal banyak warga negara Indonesia yang sangat ingin berkunjung ke Arab Saudi.
Perihal hal ini, Anggota DPR RI Nurul Arifin mempertanyakannya. "Pemerintahan Arab Saudi melarang warga negaranya masuk ke Indonesia, kenapa?" katanya dalam Rapat Kerja Komisi I DPR bersama Kementerian Luar Negeri di di Kompleks Parlemen, Selasa (31/5/2022).
Bahkan politikus Partai Golkar menilainya sebagai perlakuan diskriminatif. "Ini perlakuan diskriminatif," ujar politikus Partai Golkar tersebut.
Menteri Luar Negeri (Menlu) RI Retno LP Marsudi memberikan jawaban atas pertanyaan tersebut. Pihaknya belum menerima tanggapan, mengapa Indonesia masuk di antara satu dari 16 negara yang dilarang.
Baca Juga: Peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2022, Sumsel Bakal Diguyur Hujan Sedang
"Setelah mendapatkan informasi itu, kami langsung bergerak, bertemu Duta Besar Arab Saudi untuk Indonesia, dan saya sudah berkomunikasi langsung dengan Menteri Luar Negeri Arab Saudi," jelas Retno.
Kebijakan itu terkait alasan situasi COVID-19, pihaknya telah memberikan dan menyampaikan data penanganan COVID-19 kepada pemerintah Arab Saudi.
Bahkan Retno berkeyakinan jika Indonesia merupakan salah satu negara yang cukup baik dalam penanganan Covid-19 sampai saat ini.
"Ada rencana kunjungan Menlu Arab Saudi ke Indonesia awal bulan depan, ini merupakan kesempatan buat kami membahas isu tersebut," katanya. (Antara)
Baca Juga: Sumsel Gelar Pekan Kebudayaan Daerah, Sajikan Pertunjukan dan Permainan Tradisional Anak-Anak
Berita Terkait
-
Sempat Cedera, Pratama Arhan Perkuat Timnas Indonesia Lawan Bagladesh di FIFA Matcday
-
Welcome Back Pratama Arhan, Kembali Perkuat Timnas Indonesia Lawan Bangladesh
-
Ini Dua Komponen Baru yang Jadi Bagian dari Teknologi Suzuki Smart Hybrid untuk Pasar Mobil Elektrifikasi Indonesia
-
Anak Baru di Timnas Indonesia dari Persikabo 1973 Ini Syok dengan Gaya Kepelatihan Shin Tae-yong
-
Waduh! Baru Pulang dari Indonesia, Mesut Ozil Curhat Dapat Tuduhan hingga Gajinya Tak Dibayar
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
Terkini
-
Rahasia Kulit Glowing Alami: Manfaat Lidah Buaya yang Wajib Kamu Tahu!
-
Sepatu Running Buat ke Kantor? Ini 5 Alasan Kamu Wajib Coba
-
Harga Sepatu Ortuseight Juli 2025: Mulai Rp314 Ribu hingga Rp2,5 Juta?
-
Beli Mobil Bekas? Ini 7 Cek Wajib Biar Nggak Ketipu Penampilan Luar
-
Mau Sepatu Hoka? Simak Daftar Harga & Model Terlaris Juli 2025