SuaraSumsel.id - Mantan terpidana Angelina Sondakh mengungkapkan jika sudah mempersoalkan lagi soal panggilan dan cap dari masyarakat. Pernah dihukum kasus korupsi selama 10 tahun, wanita asal Sulawesi Utara itu mengaku sudah tidak keberatan dipanggil dengan kata koruptor
"Enggak apa-apa karena aku udah mendengar itu tahunan," kata Angelina Sondakh dilansir dari YouTube Prestige Productions pada Senin (23/5/2022).
Angelina Sondakh sudah tidak mempersoalkan hujatan orang-orang karena tidak ingin menghabiskan waktu tiada guna. "Aku enggak mau klarifikasi apapun justifikasi orang karena waste my time, waste my heart. So, ya sudah let it flow aja," ujar ia.
Dengan adanya julukan koruptor tersebut, Angelina Sondakh menilai bisa memperbaiki diri menjadi lebih baik.
"Itu seperti menjadi refleksi buat aku. Ketika aku dikatakan begitu, aku berbenah diri," sambungnya.
Akibat pengalaman pahit tersebut, Angelina Sondakh menegaskan tidak akan memperlakukan hal yang sama kepada orang-orang.
"Aku udah biasa dihakimi, biasa dibuang, biasa dihina bertahun-tahun. So, I won't do to the samebody else," imbuhnya.
Melansir matamata.com -jaringan Suara.com, unggahan tersebut pun ramai direspon netizen.
"Kakak cuma tumbal peristiwa besar," ujar netizen
Baca Juga: Sumsel Sepekan, Apriyadi Terima SK Plh Bupati Muba dan 4 Berita Sumsel Lainnya
"Semoga Mba Angie istiqomah dan belajar dari kesalahan," tulis seorang netizen.
"Gak banyak mantan napi korupsi berani terbuka," ucap netizen lainnya.
Berita Terkait
- 
            
              Terbiasa Dihina Bertahun-tahun, Angelina Sondakh Tak Marah Dipanggil Koruptor
 - 
            
              Angelina Sondakh Ungkap Tak Keberatan Dipanggil Koruptor: Aku Udah Biasa
 - 
            
              Terpopuler: Viral Iring-iringan Mobil Bupati Pandeglang Tak Mau Ngalah dan Salip Ambulans, Balas Mak Jleb Dewi Perssik
 - 
            
              Balas Mak Jleb Sambil Sentil Angelina Sondakh, Dewi Perssik: Aku Merasa Tidak Disakiti
 - 
            
              Tangis Angelina Sondakh Saat Sambangi Rumah Supir yang Bantu Rawat Keanu, Publik Ikutan Terharu
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Hadirkan Livin' Fest 2025 di Palembang, Bank Mandiri Sinergikan UMKM dan Industri Kreatif
 - 
            
              Cuma Rp70 Jutaan! Ini 10 Mobil Bekas yang Paling Dicari di Facebook Marketplace 2025
 - 
            
              Viral UAS Unggah Kisah Gubernur Riau yang Terjerat OTT KPK: Laut Politik Menghempas!
 - 
            
              Ada Apa dengan Mega Proyek IPAL Palembang? Kasus Rp7 Miliar Mandek di Polisi
 - 
            
              Cuma Rp100 Jutaan! Ini 10 Mobil Bekas yang Awet, Irit, dan Nggak Bikin Kantong Bolong