SuaraSumsel.id - Pernikahan yang penuh sakral harusnya berlangsung Minggu (22/5/2022) kemarin. Namun suasana bahagia tersebut kemudian berubah menjadi murka setelah pihak keluarga mengabarkan jika mempelai laki-laki melarikan diri sehari sebelum pernikahan tersebut dilangsungkan.
Keluarga mempelai perempuan pun menjadi sedih dan malu. Belakangan diketahui calon mempelai perempuan ini bernama Dinda, warga Talang kelapa Palembang, Sumatera Selatan.
Dinda pun harus duduk sendiri d ipelaminan sambil menahan sedih lantaran pihak laki-laki tidak hadir di pernikahannya.
Pada video yang diunggah akun @prabumulihngehits pada, Minggu (22/05/2022) Ibucalon pengantin perempuan mengungkapkan dugaan alasan mempelai laki-laki yang kabur sebelum pernikahan berlangsung.
Baca Juga: Sumsel Sepekan, Apriyadi Terima SK Plh Bupati Muba dan 4 Berita Sumsel Lainnya
Perekam dalam video tersebut mempertanyakan alasan mengapa pihak mempelai pria tidak menghadiri pernikahan.
“Kalo boleh tau buk, kok biso sih, biso sampe ado kejadian yang mempelai pria ini idak datang ke acara (jika boleh tahu bu, kenapa bisa ya, ada kejadian mempelai laki-laki yang tidak hadir). Sebelumnyo ado tando-tando atau cak mano? (sebelumnya ada tanda-tanda apa),” tanya perekam video.
Sang ibu yang duduk di samping mempelai wanita yang tampak sedih dan lesu karena pernikahan yang diinginkan terpaksa harus dibatalkan pun menjelaskan alasan mengapa pihak mempelai pria tidak datang ke acara.
“Sekitar satu minggu yang lalu, si aris atau abi (nama mempelai pria) itu ngechat (mengirim pesan) pada Dinda (nama mempelai wanita) yang berisi gara-gara kau, untuk nikahi kau, motor aku digadai wong tua aku untuk biayo nikah (gara-gara kamu, untuk menikahi kamu motor aku digadai orang tua untuk biaya menikah). Kau baleki duit itu aku dak galak nikahi kau (Kembalikan uang aku, aku tidak mau menikahi kamu),” beber Ibu tersebut
Ibu calon mengantin perempuan itu pun kembali menegaskan jika mempelai laki-laki kesal karena motornya digadai orang tua untuk biaya pernikahannya.
Baca Juga: Warga Sumsel Bulatkan Tekad Dukung Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024
“Memang, sebelum dio nganterin duit untuk nikahi itu, memang wong tuo betinonyo sering ganti omongan dio terus, kalo kau nak ini, nak nikah, terpakso motor kau tulah. (Sebelum dia mengantarkan uang untuk nikah, orang tua yang perempuan sering mengatakan soal penggadaian motor tersebut. Terpakso motor digadai),” beber Ibu tersebut.
Berita Terkait
-
Ngaku Titisan Eyang Putri, Dukun Setubuhi Mahasiswi 7 Bulan Hingga Hamil
-
Mitra Makan Bergizi Gratis di Palembang Ungkap Fakta Berbeda Soal Pembayaran
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Drama di Hari Bahagia: Bus Pengantin Terperosok, Mempelai Wanita Histeris di Jalan
Tag
- # Pernikahan batal viral
- # Pengantin Perempuan
- # pengantin perempuan di Palembang
- # pernikahan batal
- # pernikahan batal Palembang
- # pernikahan batal di Palembang
- # pernikahan batal di Sumsel
- # palembang
- # sumsel
- # Mempelai laki-laki tak hadir
- # mempelai laki-laki tak hadir saat akad
- # Mempelai laki-laki tak datang akad
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat