SuaraSumsel.id - Belum lama ini, media sosial dihebohkan dengan video daging bakso yang diduga dicampur daging tikus. Bahkan ada sisa potongan bagian tubuh tikus di daging tersebut. Selain membuat konsumsen jijik, polisi pun akhirnya melakukan penyelidikan atas kasus tersebut.
Polres Karawang bertindak mengungkap fakta di video viral tersebut.
“Bahwa di Karawang ada bakso tikus, ini sempat menjadi bola liar sehingga kami Polres Karawang melakukan langkah langkah cepat,“ kata Kapolres Kawarang AKBP Aldi Subartono, dikutip Hops.ID - jaringan Suara.com, Minggu (15/5/2022).
Ditemukan fakta bahwa daging tikus pada bakso tersebut ternyata tidak benar.
AKPB Aldi Subartono kepada awak media menyatakan bahwa setelah melakukan penyelidikan oleh intasi terkait, daging tikus yang ada pada bakso tersbut tidaklah benar.
“Dinyatakan tadi sudah jelas negatif, artinya bukan daging tikus,“ ungkapnya.
Dia pun masyarakat tidak perlu khawatir lagi dengan pemberitaan tersebut.
Terlebih khususnya masyarakat Karawang sudah bisa kembali menikmati bakso tanpa perlu khawatir.
Untuk oknum yang sudah mengupload video yang sempat viral tersebut, akan diundang untuk mengunggah video klarifikasi atas video viral yang sempat ia unggah.
Baca Juga: Soal Koalisi Indonesia Bersatu, DPW PPP Sumsel Tunggu Instruksi Pusat: Ini Babak Baru bagi PPP
“Nanti akan kita undang untuk klarifikasi terkait uplaodannya itu,“ ujar Kapolres Karawang tersebut.
Berita Terkait
-
Lagi Demo, Massa Buruh Mendadak Ditraktir Kapolda Metro Jaya Bakso dan Ketoprak
-
Harga Ayam dan Sapi Tinggi, Pedagang Bakso di Medan Menjerit: Duh Peninglah!
-
Putar Otak karena Harga Daging Sapi Masih Tinggi di Majalengka, Pedagang Bakso Pilih Campur dengan Daging Ayam
-
Usai Bakso Dikerumuni Belatung Viral, Pria Ini Temukan Hal Sama Dalam Sambal Nasi Goreng Miliknya
-
Cara Bikin Bakso Pakai Mesin Ini Bikin Ngeri, Warganet Bilang Begini
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian
-
Minat Investasi Melonjak 66,8%, Tabungan Emas Holding UMi BRI Melejit hingga 13,7 Ton