SuaraSumsel.id - Penetapan empat tersangka kasus korupsi ekspor CPO yang di antaranya ialah pejabat negara, Direktur Jenderal atau Dirjen Perdagangan Luar Negeri Indrasari Wisnu Wardhana membuat netizen geram.
Kasus ini membuat netizen sampai tidak percaya dengan kinerja kementerian perdagangan atau kemendag yang sempat teriak ada mafia minyak.
Belum lama mengeluarkan pernyataan adanya mafia minyak goreng di kartel perdagangan minyak goreng di Indonesia, namun terungkap pelakunya ternyata "orang dalam" di tubuh kementerian tersebut.
Pada satu bulan lalu, Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi sempat mengatakan nama para terduga mafia minyak goreng sudah dikantongi yang akan diumumkan oleh Polri pada Senin, 21 Maret 2022.
“Saya diberitahu oleh Pak Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri, bahwa hari Senin akan diumumkan nama calon tersangkanya,” kata Lutfi saat menghadiri Rapat Kerja bersama Komisi VI DPR-RI pada Kamis, 17 Maret 2022.
Tetapi pada Selasa, Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Indrasari Wisnu Wardhana pada 19 April 2022, yang sempat memberitahu Lutfi akan ada pengumuman nama mafia, justru dirinya sendiri ditetapkan tersangka kasus ekspor minyak goreng.
Dipastikan akibat kasus ekspor itu, menyebabkan kelangkaan dan kenaikan harga minyak goreng di Indonesia.
Netizen pun menyampaikan kegeraman atas tindakan pejabat ini.
"Usut jg atasan nya dong.." kata heii.papapa
"Cuma pengen minyak goreng balek harga awal lg bae biso dak..allahu akbar..mano la kesejahteraan buat rakyat..segalo nyo la pd naik hargo galo..pejabat nyo sibuk korupsi.. Hadeeeh," ungkap ernarita7808 geram.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sumsel, Kamis 21 April 2022: Berawan hingga Hujan Ringan
"Amen lah ditangkep pacak turun hargo? Amen msh hargo lamo brrti REAL MAFIA nyo ado," ujar hadi_swn.
Berita Terkait
-
Bikin Kacau Perekonomian, Tersangka Kasus Minyak Goreng Bisa Dituntut Hukuman Mati
-
Politisi PDI Perjuangan Yakin Ada Pemain Lain di Kasus Mafia Minyak Goreng: Awasi dan Kawal!
-
Melihat Harta Kekayaan Dirjen Kemendag Mafia Minyak Goreng, Jumlahnya Fantastis!
-
Sebut Dirjen Kemendag Dapat Fee Atas Izin Ekspor CPO, Kejagung: Kira-kira Ada yang Gratis Tidak Jika Dia Tabrak Aturan?
-
Soroti Kasus Ekspor Minyak CPO Dirjen Kemendag, Pengamat: Kartel Ini Jauh Lebih Kejam Ketimbang Korupsi!
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
6 Mobil Bekas untuk Tampil Keren tanpa Biaya Modifikasi Mahal bagi Anak Muda
-
Rezeki Digital Datang Lagi! 8 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis Kalau Kamu Cepat Klaim
-
Terkuak! Bayi Dalam Kantong Plastik di Sungai Lilin Ternyata Dibuang Ibu Kandung Sendiri
-
BRI Perkuat Hilirisasi dan Daya Saing Industri Sawit Lewat Sindikasi Strategis Rp5,2 Triliun
-
10 Mobil Bekas untuk Modifikasi Sleeper yang Cocok bagi Penggemar Performa