SuaraSumsel.id - Peristiwa menghebohkan terjadi di Ogan Komering Ilir (OKI) Sumatera Selatan atau Sumsel. Tiga balita, ditemukan tewas tenggelam di kolam renang Fibelia Tirta di Jalan Raden Nato, Minggu (17/4/2022).
Ketiga bocah merupakan warga Kelurahan Jua-Jua Kecamatan Kayuagung Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumsel.
Informasi yang dihimpun, sebelum ditemukan tewas tenggelam ketiga korban yang merupakan kakak adik sekaligus satu paman ini yakni Adin (3), Tati (4) dan Alvino (5) pamit minta ingin jajan di warung.
Sekitar pukul 06.00 Wib Minggu (17/4/2022), bersama-sama ketiganya ke warung ingin jajan.
“Pagi itu mereka meminta izin untuk membeli jajanan dan selanjutnya mereka tidak kunjung kelihatan, hingga ketiganya ditemukan tidak bernyawa di kolam renang, “tutur Iskandar yang merupakan orang tua dari Alvino.
Menurut Iskandar, usai ditemukan meninggal dunia, ketiganya langsung dievakuasi ke rumah dan saat ini ketiganya sudah berada di rumah duka.
Kapolres OKI, AKBP Diliyanto SH MH melalui Kasatreskrim, AKP Jatrat Tunggal, membenarkan adanya kejadian kini tersebut pihaknya langsung memasang police line di lokasi kejadian.
" Untuk menyimpulkan penyebab kejadian ini pihaknya masih melakukan pemeriksaan bagaimana kronologi yang sebenarnya dan memeriksa saksi - saksi. Lokasi rumah mereka memang di dekat kolam renang ini," ujarnya kepada Suara.com.
Kontributor : Welly Jasrial Tanjung
Berita Terkait
-
Sensasi Warung Apung di Palembang, Berbuka Puasa Ditemani Suasana Sungai Musi
-
Nahas! Sekeluarga Dibacok Orang Tak Dikenal di Jalan Lintas Indralaya, Modus Pelaku Pakai Mobil Pepet Motor
-
Jadwal Buka Puasa Kota Pagar Alam Hari Ini, Minggu 17 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa Kota Prabumulih Hari Ini, Minggu 17 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa Kota Lubuklinggau Hari Ini, Minggu 17 April 2022
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
SFC Gaet AKBP Mario Ivanry Jadi Asmen Baru: Siap Dampingi Wapres di Laga Home
-
PT Semen Baturaja Tegaskan Integritas dan Keterbukaan Usai Penggeledahan Kejati Sumsel
-
DJP Klarifikasi Video Menkeu Purbaya Sidak Pegawai Pajak: Olahraganya Usai Jam Kantor
-
Tragis di Pulau Seliu Belitung: Kapal Tenggelam, 1 ABK Tewas Saat Evakuasi
-
Sinergi BRI dan Pemerintah Daerah Majukan Desa BRILiaN