SuaraSumsel.id - Istri Doni Salmanan, DInan Fajrina kembali mengunggah foto lawas bersama suami, Doni Salmanan. Meski kini, sang suami mendekam di penjara atas kasus penipuan trading.
Bukan pertama kalinya, Dinan mengunggah foto lawas bersama sang suami. Meski kali ini, Dinan tetap menjanjikan kesetian pada suaminya tersebut.
Foto yang diunggah tampak lebih romantis. DInan terlihat mencium sang suaminya tersebut, dengan mesra. Sementara Doni Salmanan menggunakan ponsel mengabadikan momen tersebut.
Keduanya pun kompak menggunakan pakaian senada dengan penampilan terbaiknya. Baik Dinan dan Doni Salmanan, tampaknya mengekspresikan begitu cintanya keduanya.
Kali ini, narasi yang ditulis juga tak kalah romantis. Dinan curhat mengenai kehidupan rumah tangganya. Dia mengawali dengan dengan membahas senyum sang suami yang tidak bisa dilupakannya.
"Teruntuk kekasih yang senyumnya senantiasa menenangkan," tulis Dinan.
Dia membuka curhat dengan mengatakan seberat apapun beban yang kini Doni Salmanan pukul, maka jangan berhenti tersenyum. Meski dalam narasi itu berakhir dengan tanda tanya.
"Seberat apapun beban yang kini kau pikul sendiri, sesulit apapun masalah yang kini kau hadapi, jangan berhenti tersenyum ya? tetap jadi lelaki yang sabar dan kuat ya?" sambung Dinan.
Dinan pun melanjutkan dengan memberikan semangat agar jangan mudah menyerah, meski tidak banyak yang bisa dilakukan Dinan.
Baca Juga: Kopi Pagar Alam Sumsel Siap Ekspor, Sasar Segmen Pasar Produk Premium
"Jangan menyerah, jangan pudar, jangan sendu. kamu tahu, tak banyak yang bisa aku lakukan selain berdoa dan tetap disisimu," sambungnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Mobil dan Motor Mewah Aset Doni Salmanan Disita Negara, Ingat Lagi Kronologi Kasusnya!
-
Masih Setia Tunggu Indra Kenz yang Dipenjara, Sikap Vanessa Khong Digunjing: Padahal Bukan Suami
-
Padahal Masih Sisa 6 Tahun Lagi, Doni Salmanan Dikabarkan Bebas karena Foto Ini
-
Jejak Kasus Doni Salmanan: Harta Dirampas dan Vonis 8 Tahun Penjara
-
Diperberat, Hukuman Doni Salmanan Nambah Jadi 8 Tahun Penjara
Tag
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Nasib Muhammad Ferarri dan Asnawi Mangkualam Lawan MU Masih Abu-Abu, PSSI Angkat Bicara
-
BREAKING NEWS! PSIS Semarang Depak Gilbert Agius, Ini Penyebabnya
-
11 Rekomendasi HP 5G Murah Harga di Bawah Rp 4 Juta Terbaru dan Terbaik April 2025
-
Kafe Bertebaran, Angkringan Bertahan: Kisah Ketahanan Budaya di Jogja
-
12 Rekomendasi SD Swasta Terfavorit di Pekanbaru, Pilih sesuai Kemampuan!
Terkini
-
Top 5 Daerah Tersembunyi di Sumatera Selatan yang Wajib Kamu Kunjungi
-
Bank Sumsel Babel Salurkan KUR pada Petani Banyuasin: Dukung Gerakan Indonesia Menanam
-
Dana Kaget DANA Hari Ini, Rebut Cashback dan Bonus Saldo Sebelum Kehabisan
-
Sidak Kawasan Pasar 16, Ratu Dewa Curigai Pol PP 'Masuk Angin' Terima Setoran
-
Herman Deru Kembali Pimpin NasDem Sumsel, Siapkan Gebrakan Untuk Pemilu 2029