SuaraSumsel.id - Ceramah Aa Gym yang telah lawas kembali viral di media sosial. Ceramah yang mengingatkan agar jemaahnya berhati-hati pada unstaz yang bisa bikin habis harta.
Video itu kembali viral di media sosial, dengan narasi cemarah yang lebih panjang. Dalam ceramah itu, tampak Aa Gym memberikan himbauan agar lebih berhati-hati pada ceramah yang bikin harta habis disedekahkan.
"Hati-hati ya, kalau dengar ceramah beliau, bisa habis harta kita," kata Aa Gym dikutip dari unggahan @viral62, Rabu (13/4/2022).
AA Gym juga membenarkan jika, ceramah tersebut ada benarnya. "Wah benar pak." Melansir matamata-jaringan Suara.com, bahkan Aa Gym sampai mencontohkan isi ceramah tersebut.
Dia membuat skenario percakapan antara dirinya dengan sang Ustaz. Disebutkan, jika harta selain uang pun dipertanyakan.
"Aa punya apa? Ayo punya rumah yang paling bagus nggak? (kalau) ada, sedekah kan," kata si Ustaz kepada Aa Gym.
"Iya ustaz," jawab Aa Gym.
"Pokoknya harta Aa yang disukai, sedekahkan! Punya mobil lepaskan, tanah yang puluhan tahun ada?" sambung Aa Gym.
Aa Gym pun membayangkan jika semua asetnya itu disedekahkan, maka hilang lah tabungan-tabungan itu tanpa sisa.
"Loss," ucap Aa Gym.
Meski AA Gym tidak gamblang menyebutkan sosok ustaz yang dimaksud, namun netizen menduga sasarannya ada pada Ustaz Yusuf Mansur.
"Nyindir Ucup nih," timpal muha.*****ih07.
"Yusuf Mansur, dengerin tuh kata temen lu," kata @roj*****s14.
Ada pula yang bersaksi memiliki nasib serupa dengan ucapan Aa Gym.
"Benar banget, ingat beberapa tahun lalu papa saya ikut ceramah si ustaz. Berangkat naik motor, pulang pakai angkot. Ditanya kemana motornya? Ternyata disedekahkan," tutur @riskekharismaputri.
Tag
Berita Terkait
-
Wirda Mansur Sebut Paytren Pernah Disuntik Dana Rp 4 Triliun Oleh Investor Aplikasi Transportasi
-
Sebut PayTren Hampir Dibeli Rp4 Triliun, Wirda Mansur Ramai Disentil Netizen
-
Video AA Gym Saat Peringatkan Hati-hati Bersedekah Harta Bisa Habis Viral, Sebut Sosok Ustaz
-
Heboh, Aa Gym Singgung Ceramah Sosok 'Ustaz' yang Bisa Bikin Habis Uang Jamaah, Siapa ya?
-
Kocak! Jadi Bahan Lawakan, Andre Taulany Tirukan Ucapan Ustaz Yusuf Mansur: Butuh Satu Triliun, Saya Ngamen Sana-sini
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Cuma Rp100 Jutaan! Ini 10 Mobil Bekas yang Awet, Irit, dan Nggak Bikin Kantong Bolong
-
Buruan Cek! 10 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Cair ke Dompet Digital Kalau Cepat Klaim
-
Benarkah Mata Fatiyah Lebam karena Benturan Biasa? Sekolah Membantah, Orang Tua Lapor Polisi
-
Dulu Dicaci, Sekarang Dicari! Ini Alasan Mobil Bekas Korea Naik Daun di 2025
-
5 Fakta Modus Anggota Polisi Pembunuh Dosen EY di Jambi: Balas Chat Korban untuk Tutupi Jejak