SuaraSumsel.id - Pihak Academy of Motion Picture Arts and Sciences akhirnya mengumumkan secara lengkap para pemenang Academy Awards tahunan ke-94 atau Piala Oscar yang ditayangkan dari Hollywood's Dolby Theatre di ABC pada Minggu (27/3) malam.
Ajang penghargaan Piala Oscar dibawakan Amy Schumer, Wanda Sykes, dan Regina Hall diwarnai kejadian Will Smith yang menampar komedian Chris Rock di atas panggung. Smith sendiri memenangkan kategori aktor terbaik.
Selain itu bintang "CODA" Troy Kotsur menjadi sosok tuli kedua yang memenangkan Oscar untuk penampilannya dalam film yang kemudian menjadi judul streaming pertama sebagai Film Terbaik dalam sejarah Academy Awards.
Penyanyi Billie Eilish memenangkan Oscar pertamanya melalui "No Time to Die" yang menjadi tema film James Bond dengan judul yang sama.
Baca Juga: Istrinya Diroasting, Will Smith Ngamuk Tampar Chris Rock di Panggung Oscar 2022
Sementara kemenangan Sutradara Terbaik jatuh pada pembuat film "Power of the Dog" Jane Campion, menandai pertama kalinya wanita memenangkan penghargaan Sutradara Terbaik dalam dua tahun berturut-turut, menyusul kemenangan sutradara Nomadland ChloƩ Zhao tahun lalu.
Campion menjadi wanita ketiga yang memenangkan Sutradara Terbaik secara keseluruhan, setelah Kathryn Bigelow dari "The Hurt Locker" pertama kali merintis jejak pada tahun 2010.
Berikut daftar para pemenang Oscar 2022 seperti dikutip dari EW, Senin (28/3/2022):
1. Best Picture - "CODA"
2. Best Actress - Jessica Chastain, "The Eyes of Tammy Faye"
Baca Juga: Ditampar Will Smith di Panggung Oscar, Chris Rock Banjir Dukungan Netizen
3. Best Actor - Will Smith, "King Richard"
4. Best Supporting Actress - Ariana DeBose, "West Side Story"
5. Best Supporting Actor - Troy Kotsur, "CODA"
6. Best Director - Jane Campion, "The Power of the Dog"
7. Best Adapted Screenplay - "CODA"
8. Best Original Screenplay - "Belfast"
Berita Terkait
Terpopuler
- Kemarin Koar-koar, Mertua Pratama Arhan Mewek Usai Semen Padang Tak Main di Liga 2
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
- Resmi! Bek Liga Inggris 1,85 Meter Tiba di Indonesia Akhir Pekan Ini
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Resmi Versi Pemerintah Mei 2025, Dapat Cuan dari HP!
- Lesti Kejora Dipolisikan karena Cover Lagu Yoni Dores, Ariel NOAH Pasang Badan: Kenapa Dipidanakan?
Pilihan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2025, Anti Aging Auto Bikin Glowing
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP di Bawah Rp5 Juta, Layar AMOLED Lensa Ultrawide
-
5 Rekomendasi HP Xiaomi Rp 1 Jutaan dengan Spesifikasi Gahar Terbaik Mei 2025
-
7 Rekomendasi Mobil Seken Murah, Hemat Bensin Tak Khawatir Rawat Mesin
-
4 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta: Irit Bahan Bakar, Kabin Longgar
Terkini
-
20 Tahun Sriwijaya Mania, Manajemen Sriwijaya FC Hadir dan Beri Hadiah
-
Sunco, Tropical, hingga Sovia Turun Harga! Ini Promo Minyak Goreng Indomaret
-
Hutan Terbakar, Negara Rugi Rp18 Triliun: Menteri LH Ultimatum Perusahaan Kantongi Konsesi
-
10 Link DANA Kaget Terbaru Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Sebelum Kehabisan
-
Cek Sekarang! Kumpulan DANA Kaget Terbaru, Siap-Siap Dapat Saldo Gratis