SuaraSumsel.id - Presiden Jokowi bersama bersama gubernur seluruh Indonesia berkemah di lokasi titik nol Ibu Kota Negara (IKN) di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur pada Senin, 14 Maret 2022.
Kasetpres Heru Budi Hartono menjelaskan berbagai kegiatan yang rencananya bakal dilakukan Jokowi dengan sejumlah gubernur saat menginap di titik nol IKNNusantara.
"Beliau akan memberikan arahan dan berdiskusi dengan seluruh gubernur dan perlu kami sampaikan bahwa hari ini juga kami di Balikpapan akan mengundang 34 Gubernur Provinsi dan juga 15 tokoh yang dipilih gubernur Kaltim," jelas Heru dalam dalam konferensi pers virtual yang ditayangkan melansir Hops.ID-jaringan Suara.com, Senin, (14/3/2022).
Jokowi sudah berada di Balikpapan, Kalimantan Timur. Kemudian pada Senin, 14 Mare 2022 pagi, barulah Presiden dijadwalkan akan berangkat dari Balikpapan menuju IKN, selanjutnya kegiatan bersama para gubernur.
Baca Juga: Bakar Mantan Kekasih Karena Cemburu, Oknum Polisi Muara Enim Bakal Diperiksa Propam Polda Sumsel
"Pak Presiden mengajak 34 Gubernur Provinsi ini adalah kita harus bersama elemen masyarakat untuk mensukseskan program IKN, tentu ini program yang cukup besar sehingga seluruh elemen masyarakat diminta mendukung dan mohon doanya," kata Heru.
Presiden Jokowi dijadwalkan akan melakukan penanaman pohon bersama dengan para Gubernur.
Tidak hanya kemah, Jokowi pun dijadwalkan bertemu tokoh masyarakat.
Pada hari Selasa-nya (15/3/2022) Jokowi pun dijadwalkan akan meninjau dan menginap di lokasi IKN bersama unsur masyarakat. "Beberapa tokoh diundang, juga Gubernur Kaltim dan tidak lupa Pak Pangdam dan Pak Kapolda mendampingi beliau," paparnya.
Berita Terkait
-
Komitmen Lanjutkan IKN, Pemerintah Bakal Libatkan Mantan Presiden Jokowi: Minta Petunjuk dan Arahan
-
Jamin Prabowo Tak Langgar Aturan jika Ganti Capim KPK Bentukan Jokowi, Mahfud MD: Persoalannya Presiden Mau atau Tidak
-
PDIP Endus Dugaan Jokowi Cawe-cawe di Pilkada 2024 Libatkan Oknum Kapolda
-
Beres Sowan ke Jokowi dan SBY, Prabowo Niat Temui Megawati
-
Ogah Bongkar Ulang Capim KPK, Prabowo Ternyata Ikut Pilihan Jokowi
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
Terkini
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif
-
BRI Minta Nasabah untuk Tingkatkan Kewaspadaan dengan Edukasi