SuaraSumsel.id - Ramai soal wacana Pemilihan Umum atau Pemilu 2024 diundur, juga menyeret nama Ketua KPK, Firli Bahuri. Nama Firli Bahuri muncul dalam bursa calon Preisden atau Capres 2024.
Menanggapi hal ini ketua lembaga anti rasuah, Firli Bahuri meminta agar namanya jangan dibawa-bawa dalam wacana Pemilu 2024.
Melansir terkini.id-jaringan Suara.com, Firli memohon agar dirinya jangan diganggu dengan. isu politik capres 2024.
“Mohon jangan ganggu saya dengan wacana Capres. Saya hanya ingin fokus mengabdi, menyelesaikan tugas saya sebagai Ketua KPK,” ujarnya.
Baca Juga: Mengenang Eddy Yusuf, Mantan Bupati OKU Dua Periode Sekaligus Mantan Wagub Sumsel
Dukungan atas Firli ini muncul dari sejumlah masyarakat tani, nelayan, penggiat UMKM, kaum milenial, hingga kalangan lainnya yang mendorong sosok lain yang perlu dipertimbangan untuk maju pada Pilpres 2024.
“Saya kira layak dipertimbangkan. Bisa menjadi salah satu opsi di luar nama-nama yang sudah lama beredar,” kata Direktur Dimensi Research and consulting, Imam Darmadi.
Firli disebut memiliki latar belakang sebagai penegak hukum dan Ketua KPK punya daya tawar tersendiri.
Ia akan jadi pembeda dari nama-nama yang sering disebut dalam survei yang berasal dari elit partai, pejabat eksekutif atau kepala daerah.
“Tentu semua perlu diuji. Jika dukungan itu terus meluas, tak terbendung, sangat mungkin masuk radar partai politik,” ujarnya.
Baca Juga: Mantan Bupati OKU Sekaligus Mantan Wakil Gubernur Sumsel, Eddy Yusuf Meninggal Dunia
Berita Terkait
-
Namanya Masuk Bursa Capres 2024, Firli Bahuri: Mohon Jangan Ganggu, Saya Hanya Ingin Fokus Mengabdi
-
Muncul dalam Bursa Capres 2024, Firli Bahuri Ngaku Tak Mau Diganggu
-
Survei LSN: Prabowo Capres 2024 Paling Disukai, Anies Baswedan Mengejar
-
Jokowi Hingga Firli Bahuri Digugat Eks Pegawai KPK Terkait TWK ke PTUN
-
Ketua KPK Firli Bahuri Turut Hadiri Peresmian Jembatan Air Lontar di OKU, Ada Apa?
Terpopuler
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Simon Tahamata Kasih Peringatan Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Terancam Gagal
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
Pilihan
-
Cinta Tak Berbalas! Ciro Alves Ingin Bertahan, Tapi Persib Diam
-
Kronologis Anak Kepsek di Bekasi Pukul Siswa SMP Gegara Kritik Dana PIP
-
LG Mundur, Danantara Investasi di Proyek Baterai Kendaraan Listrik Bareng CATL
-
Profil Pembeli SPBU Shell di Seluruh Indonesia: Citadel dan Sefas
-
Bareskrim Nyatakan Ijazah SMA dan Kuliah Asli, Jokowi: Ya Memang Asli
Terkini
-
Cuma Sekali Klik! Dana Kaget Hari Ini Langsung Masuk ke Dompet DANA Kamu
-
Digital Kito Galo 2025: QRIS Bikin Hidup Makin Mudah, Cukup Sikok Pacak Galo
-
Promo JSM Alfamart 23-25 Mei 2025, Detergen So Klin Pewangi Mulai Rp 8.900 Saja
-
Dapat Gratis Tisu dan Diskon Beras, Cek Promo Susu Berhadiah di Indomaret Hari Ini
-
Buruan Cek! DANA Kaget Hari Ini Siap Cairkan Saldo Gratis ke Dompet Digital