SuaraSumsel.id - Ceramah Mamah Dedeh yang menyarankan agar Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) jangan didiamkan dan disembunyikan kembali viral di media sosia, Twitter.
Pada ceramahnya, Mamah Dedeh mengungkapkan agar setiap orang terutama istri memiliki hak hidup nyaman dan tenang, sehingga jangan mau menyembunyikan kekerasan yang dialami saat berubah tangga.
Mamah Dedeh pun mengingatkan, jika dalam ajaran agama Islam, setiap orang pun diajarkan untuk mencintai dan menjaga diri sendiri, jangan menyakiti orang lain.
Hal ini, dibuktikan dengan ajaran agama islam, yang menyuruh umatnya agar berobat jika merasakan sakit. Dalam ceramah yang disiarkan di stasiun televisi swasta ini, Mamah Dedeh memulai dengan penekanan jangan hanya dengan alasan menjaga kepentingan anak-anak, maka kekerasan dalam rumah tangga didiamkan.
Karena itu, sang istri jangan mau dipukul.
"Kita punya hak hidup dengan tubuh kita, kalo ada istri yang mau ditendang, digebukin, yang penting anak belajar tenang. Maaaaaaf, sakit," ujar Mamah Dedeh.
Mamah Dedeh pun kembali menegaskan jika sebagai manusia terutama istri memiliki hak hidup dan hak tenang. "Ya Allah, derita batin seumur-umur," sambungnya.
Sehingga dia menekanya, jika semua manusia terutama istri hendaknya jangan mencelakai diri sendiri, mencelakai orang lain.
"Jadi orang, jangan mencelakai diri sendiri, sehingga jangan mencelakai orang. Misalnya tau digebuki sakit, boyok, artinya itu menghancurkan diri sendiri," katanya.
Baca Juga: Pembalakan Liar Ancam Habitat Harimau Sumatera di Sumsel
Mamah Dedeh mengungkapkan jika dalam agama Islam, diajarkan agar menjaga kesehatan tubuh.
"Sakit aja dalam Islam, wajib berobat. Digebuki setiap hari, lama-lama boyok," tegas Mamah Dedeh.
Ceramah Mamah Dedek ini kemudian viral, dan seakan menjawab ceramah Oki Setiana Dewi yang lebih dahulu viral.
Netizen mengungkapkan jika Mamah Dedeh termasuk yang beribadah dengan menggunakan logika.
"Mamah Dedeh itu contoh kalau beragama pakai logika, ada ikhtiar dan ada usaha. Bukan ngang ngong ngang ngong pasrah," ujar
Membalas@tubirfess.
Berita Terkait
-
Ceramah Mamah Dedeh Viral, Seakan Jawab Ceramah Oki Setiana Dewi: Istri Punya Hak Hidup, Jangan Mau Bonyok
-
Ceramah Lama Kembali Viral, Warganet: Kalian Tim Mamah Dedeh atau Oki Setiana Dewi
-
Ceramah Oki Setiana Dewi Tuai Kontroversi, Warganet Ungkit Isi Ceramah Mamah Dedeh Soal KDRT
-
Berbeda dengan Oki Setiana Dewi, Begini Ceramah Mamah Dedeh soal KDRT
-
Ceramah Mamah Dedeh Kembali Viral, Bahas Perempuan Tak Boleh Diam Dapat KDRT
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
7 Foundation Pilihan MUA untuk Makeup Pernikahan yang Tahan Lama
-
7 Fakta Tragis Lansia di Palembang Jadi Korban Perampokan, Jasad Ditemukan Membusuk
-
Rumus Diskon Ganda: Cara Menghitung 50 Persen dan 20 Persen dengan Benar
-
Ziarah Kubro Palembang 2026: Jadwal Lengkap, Rangkaian Acara, dan Maknanya
-
5 Fakta Narkoba Etomidate Berkedok Vape yang Beredar di Palembang