SuaraSumsel.id - Sosok selebgram Sisca Khol memanfaatkan momen imlek dengan mengkonsumsi babi panggang. Namun bukan dengan cara yang biasanya.
Babi panggang kali ini dibuat menjadi campuran membuat es krim. Dia pun menyebut Es Krim Tes Kriuk. Sisca memulai videonya dengan mengungkapkan jika babi panggang ialah salah satu makanan yang kerap dimakan di tahun baru China.
Dia mengungkapkan di tahun baru China, makanan babi panggang biasanya disajikan.
"Es Krim Res Kriuk, cek," ujarnya.
Dia melanjutkan dengan memperlihatkan babi panggang dalam kemasan kotak. "Ini ada satu ekor babi panggang, aku akan coba kulitnya yang sangat kering, dan gurih," ujarnya menambahkan.
Sisca memulai dengan mengaduk bumbu es krim. Sementara itu, bagian daging babinya dihancurkan dengan blander.
"Esktrak dari babi panggang kemudian dimasak," ujarnya.
Setelah mendapatkan ekstrak babi panggang yang matang, Sisca pun mencampurkannya dengan bahan es krim dan kemudian diberi pewarna merah.
Campuran bahan es tersebut kemudian dimasukkan ke mesin es krim.
Baca Juga: Rayakan Imlek, Sumsel Diprakirakan Diguyur Hujan Ringan hingga Sedang
"Es krim babi panggang jadi," ucap Sisca.
"Terasa manis dan legitnya. Kita coba makan dengan kulit babi panggang, ini enak sekali," sambung Sisca.
"Selamat mencoba ya, bagi yang bisa makan babi, karena ini non halal," pungkas Sisca sembari memperlihatkan dia memakan es krim tersebut.
Warganet melihat aksi ini kemudian heran. Menurut salah satu warganet, ide membuat es krimnya aneh.
"Udah gak paham ama selera orang bnyak duit," kata heyitsrizkan
Berita Terkait
-
Viral! Sisca Kohl Main Mesin Capit Berisi Gepokan Uang Rp100 Ribu, Malah Warganet yang Sewot
-
Sisca Kohl Pamer Mesin Capit Isi Duit, Warganet: Mainnya Gak Main-Main
-
Temukan Sebutir Debu, Sisca Kohl Borong Alat Ini Bikin Debu di Rumah Warganet Insecure
-
Viral Iring-iringan Kurir Minimarket Bawa Kardus, Warganet Menduga ke Rumah Sisca Kohl
-
Publik Sempat Kepo Soal Rasa, Sisca Kohl Ungkap Pengalamannya saat Makan Emas
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Langkah Strategis PTBA Perkuat Ketahanan Energi Lewat Proyek Angkutan Batu Bara Tanjung Enim
-
Cek Fakta: Viral Isu Luhut Ancam Rakyat Ikut Bayar Utang Kereta Cepat Whoosh, Ini Faktanya
-
Bank Sumsel Babel Hadir untuk ASN: Solusi Keuangan Aman di Masa Pensiun
-
Baru Mau Punya Mobil? Ini 6 Mobil Bekas Paling Cocok untuk Pemula, Irit & Gampang Dirawat
-
7 Fakta tentang Gus Elham yang Viral karena Cium Anak Perempuan di Majelis Pengajian